Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Batal Pensiun, Nick van der Velden Resmi Gabung Klub Amsterdam

By Bagaskara Setyana Adhie Perkasa - Kamis, 13 Juni 2019 | 21:02 WIB
  Nick Van der Velden (kanan) ikut merayakan gol yang dicetak rekannya Stefano Lilipaly (kiri) ke ga
YAN DAULAKA/BOLASPORT.COM
Nick Van der Velden (kanan) ikut merayakan gol yang dicetak rekannya Stefano Lilipaly (kiri) ke ga

BOLASPORT.COM - Mantan pemain Bali United, Nick van der Velden menarik kembali keputusannya untuk gantung sepatu.

Sebelumnya, Nick van der Velden sempat mengumumkan keputusannya untuk gantung sepatu setelah hengkang dari Bali United pada akhir musim 2018.

Mantan pemain AZ Alkmaar itu sempat memilih untuk fokus menjadi pelatih setelah pengumuman itu.

Baca Juga: Minim Gol, Bomber Subur Persebaya pada Musim 2018 Didepak Klub Korea

Namun, keputusan itu tampaknya tak jadi diambil oleh Van der Velden.

Van der Velden akan kembali merumput setelah secara resmi bergabung dengan klub kasta ketiga Liga Belanda, Amsterdamsche FC (AFC).

Baca Juga: Pelatih Bali United Pusing dengan Perubahan Jadwal Liga 1 2019

Pemain berusia 37 tahun menjadi satu dari tiga pemain yang direkrut oleh AFC pada bursa transfer musim panas 2019.

Kepastian itu diumumkan oleh AFC melalui situs resmi pada hari Selasa (11/6/2019).

Baca Juga: Pasca-jeda Internasional, Pemain Indonesia Ini Langsung Kalah 0-5

"Pemain pertama yang bergabung dengan tim asuhan Ulrich Landvreugd adalah Nick van der Velden," tulis situs resmi AFC yang dikutip BolaSport.com.

"Kami senang bahwa Nick mau menutup kariernya yang panjang, di mana ia menjadi Landskampioen (AZ, 2009), dengan AFC."

Baca Juga: Saingi Klub Eropa, Persebaya Ramaikan Perburuan Witan Sulaeman

"Kami berharap dia dapat memainkan peran penting dengan kualitas, kebugaran, dan pengalaman, seperti yang dilakukan Heini Otto dan John Bosman di AFC di masa lalu," tulis situs resmi AFC.

AFC jadi klub ke-11 yang disambangi oleh Van der Velden.

Baca Juga: Timnas Myanmar Bangkit dan Sikat Timnas Singapura di Kandang Lawan

Pemain Bali United, Nick van der Velden saat memperkuat Willem II di Eredivisie musim 2015-2016.
dok. nos.nl
Pemain Bali United, Nick van der Velden saat memperkuat Willem II di Eredivisie musim 2015-2016.

Selain Van der Velden, dua rekrutan lain klub berjuluk Ajax Amatir itu adalah Djuric Ascension dan Dailey Groenewegen.

Baca Juga: Persebaya Lakukan Pengawasan Serius untuk Djanur dan Bejo

AFC bakal mengarungi musim 2019-2020 di divisi tiga Liga Belanda alias Tweede Divisie.

Meski AFC juara pada musim sebelumnya, kesepakatan mengatakan bahwa pada musim ini tak ada tim yang promosi atau degradasi dari Tweede dan Eerste Divisie (divisi dua).

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Estu Santoso
Sumber : afc.nl
REKOMENDASI HARI INI

Gara-Gara Buang Keunggulan 3 Gol, Man City Dapat Rekor Nyeleneh di Liga Champions

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Fulham
12
18
10
Newcastle
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
13
17
10
Empoli
13
16
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136