Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Alasan Kuat Man United Bakal Gigit Jari untuk Dapatkan Sean Longstaff

By Bonifasius Anggit Putra Pratama - Minggu, 16 Juni 2019 | 19:15 WIB
Pemain Newcastle United, Sean Longstaff
TWITTER.COM/FOOTYNEWSMEDIA
Pemain Newcastle United, Sean Longstaff

BOLASPORT.COM - Sebuah pernyataan dilontarkan oleh Sean Longstaff terkait isu kepindahannya ke Manchester United pada bursa transfer musim panas ini.

Manchester United telah memantau Sean Longstaff sejak pelatih Newcastle United, Rafael Benitez memberikan kepercayaan untuk tampil starter pada Desember 2018.

Meski hanya bermain sebanyak 9 pertandingan di Liga Inggris sebagai starter, Sean Longstaff langsung memikat pelatih Man United, Ole Gunnar Solskjaer.

Ole Gunnar Solskjaer meyakini gelandang tengah berusia 21 tahun itu dapat menjadi pemain potensial di masa depan.

 Baca Juga: Paul Pogba: Saatnya Bersiap untuk Tantangan Baru di Luar Sana!

Menurut laporan Evening Standard, tim Setan Merah berharap segera mengangkut Longstaff ke Old Trafford dengan menebus 25 juta pounds (sekitar 451 miliar rupiah) kepada Newcastle United.

Sebuah laporan mengklaim bahwa Longstaff telah menetapkan hatinya untuk beralih ke Setan Merah.

Namun, baru-baru ini, sang pemain justru mengatakan hal yang berbeda melalui situs resmi Newcastle United terkait spekulasi yang beredar.

Hal ini dapat membuat Solskjaer berputus asa dalam mengejar sang pemain.

Baca Juga: Pilihan Antonio Conte untuk Latih Inter Milan Dibela Gianluigi Buffon

"Saya sangat tersanjung dikaitkan dengan Manchester United, tetapi saya seratus persen fokus pada Newcastle," kata Longstaff dilansir BolaSport.com dari laman resmi klub dikutip dari Daily Star.

"Saya selalu ingin bermain untuk Newcastle dan saya hanya memiliki sedikit peluang untuk pindah," katanya.

Pelatih Manchester United, Ole Gunnar Solskjaer.
TWITTER.COM/SQUAWKANEWS
Pelatih Manchester United, Ole Gunnar Solskjaer.

Longstaff saat ini mengaku fokus untuk pulih dari cedera dan kembali ke lapangan untuk Newcastle.

Kondisi tersebut dapat membuat Manchester United gigit jari dalam mengejar tanda tangan Longstaff.

Baca Juga: MotoGP Catalunya 2019 - Lorenzo Sebut Akhir Pekan Ini Paling Konsisten

Pasalnya, Solskjaer sedang dalam tahap membangun pasukan muda dalam skuad Manchester United untuk menghadapi musim 2019-2020.

Pasukan muda yang dibangun oleh pelatih asal Norwegia tersebut berisikan banyak talenta muda dari Britania Raya.

Manchester United telah mendapatkan satu pemain baru, yakni Daniel James, yang dibeli dari Swansea City.

Jika mereka gagal mendapatkan Longstaff, maka tim Setan Merah akan mencoba mengarahkan bidikannya kepada Declan Rice (West Ham United).

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Beri Bagja
Sumber : dailystar.co.uk, Evening Standard
REKOMENDASI HARI INI

Juventus Sowan ke San Siro Bawa Skuad Seadanya, Anak Eks Presiden Jadi Ujung Tombak Utama

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X