Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Rematch Anthony Joshua Kontra Andy Ruiz Jr Mulai Temui Kejelasan

By Agung Kurniawan - Kamis, 20 Juni 2019 | 17:15 WIB
Anthony Joshua (kanan) berangkulan dengan Andy Ruiz Jr. (kiri) setelah keduanya berduel di Madison Square Garden, New York, Amerika Serikat pada Sabtu (1/6/2019) malam waktu setempat
TWITTER.COM/ANTHONYFJOSHUA
Anthony Joshua (kanan) berangkulan dengan Andy Ruiz Jr. (kiri) setelah keduanya berduel di Madison Square Garden, New York, Amerika Serikat pada Sabtu (1/6/2019) malam waktu setempat

BOLASPORT.COM - Eddie Hearn selaku promotor Anthony Joshua mulai angkat bicara soal rematch kliennya yang akan melawan petinju asal Meksiko yakni Andy Ruiz Jr.

Anthony Joshua harus merelakan empat gelar juara dunianya jatuh ke tangan Andy Ruiz Jr saat bertarung di Madison Square Garden, New York, Amerika Serikat (AS) pada awal Juni 2019 lalu.

Petinju asal Inggris itu dinyatakan kalah secara technical knock out alias TKO pada ronde ketujuh dari 12 ronde yang direncanakan.

Kini, Anthony Joshua bersikeras untuk bisa mengambil kembali gelar WBA (Super), WBO, IBF, dan IBO dengan mengajukan klausul tanding ulang alias rematch yang sedianya akan digelar akhir tahun ini di Inggris.

Eddie Hearn selaku promotor dari pihak Joshua mulai angkat bicara mengenai kapan dan di mana partai rematch itu bakal digelar.

Pria berusia 40 tahun itu menyebut jika rematch itu kemungkinan besar akan digelar di Stadion Tottenham Hotspur meski sebelumnya Wembley digadang-gadang akan menjadi venue dari laga akbar itu.

Selain Tottenham Hotspur Stadium dan Wembley, laga itu juga berpeluang digelar di Cardiff, meskpin Eddie Hear tak menampik jika dia juga mendapat tawaran untuk menghelat laga itu di Negeri Paman Sam.

Baca Juga: Pertahanan Indonesia Paling Buruk di Antara 4 Besar Piala Asia Futsal U-20 2019

"Tottenham, Wembley, dan Cardiff menjadi venue terdepan jika kami mengadakan pertandingan itu di Inggris Raya. Walapun, kami juga mendapat banyak tawaran untuk menggelar pertandingan itu di AS," ucap Eddie Hearn dilansir BolaSport.com dari express.


Editor : Delia Mustikasari
Sumber : express.co.uk

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
16
39
2
Chelsea
17
35
3
Arsenal
17
33
4
Nottm Forest
17
31
5
Bournemouth
17
28
6
Aston Villa
17
28
7
Man City
17
27
8
Newcastle
17
26
9
Fulham
17
25
10
Brighton
17
25
Klub
D
P
1
Persebaya
16
37
2
Persib
15
35
3
Persija Jakarta
16
28
4
PSM
16
27
5
Borneo
16
26
6
Dewa United
16
25
7
Arema
16
25
8
Bali United
15
24
9
Persik
16
24
10
Persita
16
24
Klub
D
P
1
Atlético Madrid
18
41
2
Real Madrid
18
40
3
Barcelona
19
38
4
Athletic Club
19
36
5
Villarreal
18
30
6
Mallorca
19
30
7
Real Sociedad
18
25
8
Girona
18
25
9
Real Betis
18
25
10
Osasuna
18
25
Klub
D
P
1
Atalanta
17
40
2
Napoli
17
38
3
Inter
15
34
4
Lazio
17
34
5
Fiorentina
15
31
6
Juventus
17
31
7
Bologna
16
28
8
Milan
16
26
9
Udinese
16
20
10
Roma
17
19
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165
Close Ads X