Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Terbuang di 3 Klub Eropa, 3 Pemain Jadi Bintang Copa America 2019

By Dwi Widijatmiko - Minggu, 23 Juni 2019 | 19:30 WIB
Lionel Messi dan James Rodriguez dalam pertandingan Argentina versus Kolombia pada Copa America, Minggu (16/6/2019) pagi WIB.
TWITTER.COM/FC BARCELONA FI
Lionel Messi dan James Rodriguez dalam pertandingan Argentina versus Kolombia pada Copa America, Minggu (16/6/2019) pagi WIB.

BOLASPORT.COM - Perbedaan prestasi pemain antara di klub dan tim nasional yang dirasakan oleh Lionel Messi di Barcelona dan timnas Argentina terjadi juga pada figur lain yang mentas di Copa America 2019.

Namun, yang terjadi pada figur lain ini kebalikannya dari Lionel Messi, yang bagus di Barcelona tetapi tidak gemilang bersama timnas Argentina.

Para figur lain ini justru bermain cemerlang bersama tim nasional masing-masing di Copa America 2019 setelah mereka tidak sukses bersama klub.

Nama pertama adalah Philippe Coutinho. Pemain yang satu ini menderita bersama Barcelona selama musim kompetisi 2018-2019.

Hanya 22 kali menjadi starter dalam 34 penampilannya di Liga Spanyol, Coutinho cuma membukukan 5 gol dan 2 assist.

Gagal mencapai penampilan terbaiknya, Coutinho sekarang kencang diisukan bakal dijual Barcelona karena dikhawatirkan tidak akan mendapatkan tempat di dalam tim musim depan.

Namun, ceritanya berbeda bagi pemain kelahiran 12 Juni 1992 ini saat memperkuat timnas Brasil di Copa America 2019.

Coutinho menjadi bintang terdepan yang telah membawa Brasil lolos ke babak perempat final sebagai juara Grup A.

Coutinho mencetak dua gol saat Brasil membantai Bolivia 3-0 (15/6/2019) dan menyumbang satu assist ketika Brasil menghantam Peru 5-0 (22/6/2019).


Editor : Thoriq Az Zuhri Yunus
Sumber : BolaSport.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
16
39
2
Chelsea
17
35
3
Arsenal
17
33
4
Nottm Forest
17
31
5
Bournemouth
17
28
6
Aston Villa
17
28
7
Man City
17
27
8
Newcastle
17
26
9
Fulham
17
25
10
Brighton
17
25
Klub
D
P
1
Persebaya
16
37
2
Persib
15
35
3
Persija Jakarta
16
28
4
PSM
16
27
5
Borneo
16
26
6
Dewa United
16
25
7
Arema
16
25
8
Bali United
15
24
9
Persik
16
24
10
Persita
16
24
Klub
D
P
1
Atlético Madrid
18
41
2
Real Madrid
18
40
3
Barcelona
19
38
4
Athletic Club
19
36
5
Villarreal
18
30
6
Mallorca
19
30
7
Real Sociedad
18
25
8
Girona
18
25
9
Real Betis
18
25
10
Osasuna
18
25
Klub
D
P
1
Atalanta
17
40
2
Napoli
17
38
3
Inter
15
34
4
Lazio
17
34
5
Fiorentina
15
31
6
Juventus
17
31
7
Bologna
16
28
8
Milan
16
26
9
Udinese
16
20
10
Roma
17
19
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165
Close Ads X