Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Dovizioso Ungkap Sisi Positif dari Kegagalannya Raih Podium di Assen

By Agung Kurniawan - Rabu, 3 Juli 2019 | 21:20 WIB
Andrea Dovizioso (Mission Winnow Ducati) kala tampil pada sesi latihan bebas MotoGP Catalunya 2019, Jumat (14/6/2019)
DOK. DUCATI
Andrea Dovizioso (Mission Winnow Ducati) kala tampil pada sesi latihan bebas MotoGP Catalunya 2019, Jumat (14/6/2019)

BOLASPORT.COM - Pembalap Mission Winnow Ducati, Andrea Dovizioso, mengungkap sisi positif dari kegagalannya menjejakkan kaki di podium pada MotoGP Belanda 2019 akhir pekan lalu.

Andrea Dovizioso kembali menelan pil pahit seusai gagal meraih podium pada balapan kedelapan MotoGP musim ini di Sirkuit Assen, Belanda, Minggu (30/6/2019).

Mengawali balapan dari posisi ke-11, pembalap berjulukan DesmoDovi itu berhasil memperbaiki posisinya dengan finis di urutan keempat pada akhir balapan.

Penampilan rider berusia 33 tahun itu memang tidak cukup kompetitif untuk bisa bersaing dengan para rivalnya.

Namun, dari kegagalannya itu, Andrea Dovizioso menyebut masih ada sisi positif yang bisa diambil.

Baginya finis di urutan empat adalah hal yang sangat luar biasa mengingat Sirkuit Assen adalah trek yang sulit bagi Ducati, terlebih setelah melakoni sesi kualifikasi dengan hasil minor.

"Melihat sisi positifnya, kami berhasil mendapatkan hasil terbaik untuk kami pada balapan kali ini," ucap Dovizioso yang dilansir BolaSport.com dari laman Ducati.

Baca Juga: Wimbledon 2019 - Ashleigh Barty Sempat Kesulitan Kalahkan Wakil China

"Setelah sesi kualifikasi yang sulit dan harus start dari baris keempat, akan mudah bagi saya untuk membuat kesalahan dan terlibat dalam situasi yang berisiko saat berada dalam chasing grup," ucap Dovizioso.


REKOMENDASI HARI INI

China Masters 2024 - Lesatan Sabar/Reza Sebabkan 2 Ganda Putra Malaysia Merugi dan Kalah Mental

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X