Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Juventus Pelit ke Ajax, Barcelona Bisa Serobot Matthijs de Ligt

By Ardhianto Wahyu Indraputra - Kamis, 4 Juli 2019 | 22:04 WIB
Bek muda milik Ajax Amsterdam, Matthijs de Ligt
TWITTER.COM/SPORTSCLOCK
Bek muda milik Ajax Amsterdam, Matthijs de Ligt

BOLASPORT.COM - Peluang Barcelona untuk mendatangkan Matthijs de Ligt kembali terbuka setelah tawaran Juventus masih ditahan Ajax Amsterdam.

Saga transfer kapten Ajax Amsterdam, Matthijs de Ligt, menjadi salah satu kisah yang paling menarik pada bursa transfer musim panas ini.

Bakat besar yang dimiliki Matthijs de Ligt menjadi magnet yang menarik minat dari tim-tim besar Eropa.

Mulai dari Barcelona, Bayern Muenchen, hingga Manchester City dirumorkan berminat untuk diperkuat pemain yang masih berusia 19 tahun itu.

Baca Juga: Jadwal El Clasico 2019-2020 - Madrid Vs Barca Jilid 179 pada Oktober

Kampiun Liga Italia, Juventus, menjadi tim terdepan dalam perburuan tanda tangan Matthijs de Ligt pada bursa transfer kali ini.

Bianconeri kabarnya telah menemukan kesepakatan pribadi dengan De Ligt serta agennya, Mino Raiola, untuk kontrak berdurasi lima tahun.

Tawaran gaji tinggi 12 juta euro per musim menjadi modal Juventus untuk membuat De Ligt mau bergabung dengan mereka musim depan.

Namun begitu, Juventus bukannya tanpa halangan dalam usahanya merekrut bek tengah muda fenomenal itu.


REKOMENDASI HARI INI

Hasil dan Klasemen Liga Inggris - Man City dan Arsenal Ternoda, Liverpool Selamat dari Neraka

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
11
30
2
Real Madrid
11
24
3
Villarreal
11
21
4
Atlético Madrid
11
20
5
Mallorca
12
19
6
Athletic Club
11
18
7
Real Betis
11
18
8
Osasuna
11
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Sevilla
11
15
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X