Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Marquinhos: Kalau Barcelona yang Diuntungkan Saja, Messi Selalu Diam

By Sri Mulyati - Senin, 8 Juli 2019 | 16:10 WIB
Megabintang Argentina, Lionel Messi
TWITTER.COM/BARCACENTRE
Megabintang Argentina, Lionel Messi

BOLASPORT.COM - Kapten tim nasional Argentina, Lionel Messi, terus mendapat kritik dari para pemain tim nasional Brasil usai Copa America 2019.

Kali ini giliran bek tengah timnas Brasil, Marquinhos, yang ikut berkomentar pedas soal Lionel Messi.

Marquinhos tidak menyukai sikap Messi yang menganggap timnas Argentina sebagai korban kekejaman wasit pada Copa America 2019.

Messi memang terang-terangan mengkritik timnas Brasil yang ia rasa lebih diuntungkan oleh wasit saat bertemu timnas Argentina pada babak semifinal.

"Saya pikir turnamen ini memang diatur agar Brasil menjadi juara," ucap Messi dikutip BolaSport.com dari ESPN.

Baca Juga: Lempar Komentar Kontroversial, Messi Dianggap Lari dari Tanggung Jawab

"Saya harap wasit dan petugas VAR tak kembali curang sehingga Peru bisa juara, meskipun saya pikir itu sulit," kata Messi menambahkan.

Marquinhos pun merasa Messi sebagai seseorang yang munafik setelah komentar pedasnya tersebut.

"Saya frustrasi mendengar pemain sekelas Messi yang begitu dikagumi oleh banyak orang lalu berkomentar seperti ini," ujar Marquinhos.

Bek tengah sekaligus kapten kedua Paris Saint-Germain, Marquinhos.
TWITTER.COM/LIGUE1_ENG
Bek tengah sekaligus kapten kedua Paris Saint-Germain, Marquinhos.

Baca Juga: Megan Rapinoe Bawa AS Juara, Suporter: Persetan Donald Trump!

"Wasit dahulu juga sering menguntungkan Barcelona dan timnas Argentina tetapi Messi tidak menyinggung korupsi soal itu," kata Marquinhos menambahkan.

Marquinhos sendiri berhasil membawa timnas Argentina menjuarai Copa America tahun ini.

Sementara Messi harus puas dengan peringkat ketiga bersama Argentina.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 

Si Nyonya Tua sudah sepakat dengan De Ligt, tetapi belum dengan Ajax. . Tunggu apa lagi yah... . #juventus #ajax #ajaxamsterdam #deligt #gridnetwork

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom) on

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Bagas Reza Murti
Sumber : espn.com
REKOMENDASI HARI INI

Jorge MartinJadi Korban Polemik 2 Acara TV, Diancam Tidak Akan Tampil karena Perjanjian Eksklusif

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X