Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Hasil Piala Afrika 2019 - 5 Tim Juara Terjungkal pada Babak 16 Besar

By Ahmad Tsalis - Selasa, 9 Juli 2019 | 07:10 WIB
Penyerang Ghana, Jordan Ayew (kanan), bertarung dengan bek Tunisia, Yassine Meriah, dalam babak 16 besar Piala Afrika 2019 di Stadion Ismailia, 8 Juli 2019.
TWITTER.COM/GHANAFAOFFICIAL
Penyerang Ghana, Jordan Ayew (kanan), bertarung dengan bek Tunisia, Yassine Meriah, dalam babak 16 besar Piala Afrika 2019 di Stadion Ismailia, 8 Juli 2019.

BOLASPORT.COM - Babak 16 besar Piala Afrika 2019 jadi parade kejatuhan lima tim nasional yang pernah menjadi juara, termasuk tuan rumah timnas Mesir.

Terbaru, babak 16 besar Piala Afrika 2019 memakan korban juara 4 kali, timnas Ghana, di hadapan publik Stadion Ismailia.

Timnas Ghana tersingkir setelah takluk 4-5 dari timnas Tunisia lewat adu tendangan penalti pada Senin (8/7/2019) waktu setempat atau Selasa dini hari WIB.

Adu tendangan penalti diambil setelah satu gol timnas Tunisia milik Yassine Khenissi (73') bisa dibalas Ghana lewat gol bunuh diri Rami Bedoui (90'+1) hingga babak tambahan kelar.

Baca Juga: Mohamed Salah Menangis, Liverpool Beri Libur

Sebelum Ghana, tuan rumah timnas Mesir terlebih dahulu tersingkir setelah menghadapi timnas Afrika Selatan pada Sabtu (6/7/2019) di Stadion Internasional Kairo.

Mohamed Salah cs tak mampu menghasilkan gol balasan setelah gawang timnya jebol karena gol pemain lawan, Thembinkosi Lorch, lima menit jelang laga bubar.

Kegagalan Salah dkk ini pun menjadi pukulan buat timnas Mesir yang menyandang status sebagai kesebelasan tersukses di Piala Afrika dengan 7 gelar juara.

Selain itu, inilah kali pertama mereka tereliminasi sebelum melangkah ke babak perempat final sejak gelaran 2004, menurut catatan Opta yang dikutip BolaSport.com.


Editor : Beri Bagja
Sumber : Opta, Cafonline.com
REKOMENDASI HARI INI

China Masters 2024 - Menangi Laga Sesama Wakil Luar Pelatnas, Sabar/Reza Punya Modal Pede dari Kemenangan atas Ganda Putra No.1 Dunia Tuan Rumah

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X