Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Piala AFF U-18 – Lawan Terakhir Indonesia di Fase Grup Diasah di Jepang

By Estu Santoso - Minggu, 14 Juli 2019 | 16:30 WIB
Para pemain timnas U-18 Myanmar dalam sesi latihan untuk persiapan ke Piala AFF U-18 2019 pada 10 Juli 2019.
FACEBOOK.COM/MFFMYANMAR
Para pemain timnas U-18 Myanmar dalam sesi latihan untuk persiapan ke Piala AFF U-18 2019 pada 10 Juli 2019.

BOLASPORT.COM – Semua peserta Piala AFF U-18 2019 terus bersiap, termasuk Indonesia dan juga salah satu calon rival mereka, Myanmar.

Timnas U-18 Indonesia asuhan Fakhri Husaini terus bersiap menuju turnamen ini dengan materi persiapan pamungkas menuju Piala AFF U-18 2019.

Hal yang sama juga dilakukan calon rival timnas U-18 Indonesia pada fase grup.

Ya, timnas U-18 Myanmar akan menjalani persiapan yang cukup bagus di luar negerinya.

Mereka akan menuju Jepang, tepatnya Osaka dan menjalani tiga tes berat.

Baca Juga: Tes Fisik Pemain Timnas U-19 Kurang Memuaskan, Ini Kata Fakhri Husaini

Semua itu sebagai bagian dari salah satu keunggulan persiapan mereka menuju Piala AFF U-18 2019 di Vietnam pada bulan depan.

Baca Juga: Persija plus Dua Klub Liga 1 2019 Jadi Penentu Nasib Pelatih Ini

Turnamen yang ditunggu-tunggu akan diselenggarakan di Ho Chi Minh City, 6-19 Agustus 2010.

Saat ini, timnas U-18 Myanmar ditangani salah satu legenda hidup mereka, Soe Myat Min.

Myat Min pada akhir 1990-an sampai awal 2000-an adalah striker andalan timnas Myanmar.

Soe Myat Min juga yang memiliki program untuk kamp pelatihan di luar negeri, terpatnya di Osaka.

Baca Juga: TC Timnas U-19 Indonesia ke Piala AFF U-18, Ini Daftar 33 Pemainnya

Timnas U-18 Myanmar akan bermarkas di J-Green Sakai Training Center, Osaka pada 16-25 Juli 2019.

Mereka akan memainkan partai uji coba penting kontra tim junior dari klub J-League 1 atau Liga Jepang 1, Cerezo Osaka.

Cerezo Osaka U-18 akan menjajal anak asuh Myat Min pada 18 Juli 2019.

Lalu, mereka bermain dalam laga uji coba kontra Osaka Sangyo University pada 21 Juli 2019.

Baca Juga: Persebaya Surabaya Pilih Bawa Amido Balde ke Markas PSM Makassar

Terakhir, 24 Juli 2019, timnas U-18 Myanmar akan mengakhiri perjalanan mereka di Jepang dengan pertandingan persahabatan pamungkas.

Mereka akan dijajal tim Universitas Hannan.

Untuk Piala AFF U-18 2019, Myanmar ditempatkan di Grup A dan bersaing dengan Indonesia, Laos, Timor-Leste, Filipina, dan Brunei Darussalam (DS).

Baca Juga: Persija Jakarta Waspadai Satu Hal Jelang Laga Lawan Tira Persikabo

Berikut ini jadwal penyisihan Grup A Piala AFF 2019 yang dikutip BolaSport.com dari AseanFootball:

6 Agustus 2019

Laos vs Myanmar – Stadion Binh Duong, Kick-off (KO): 15.30 waktu setempat (ws)

Indonesia vs Filipina – Stadion Di An, KO: 15.30 ws

Timor Leste vs Brunei DS - Stadion Binh Duong, KO: 18.30 ws

8 Agustus 2019

Myanmar vs Filipina – Stadion Binh Duong, KO: 15.30 ws

Laos vs Brunei DS: Stadion Di An, KO: 15.30 ws

Indonesia vs Timor-Leste - Stadion Binh Duong, KO: 18.30 ws

10 Agustus 2019

Filipina vs Laos: Stadion Binh Duong, KO: 15.30 ws

Myanmar vs Timor-Leste: Stadion Di An, KO: 15.30 ws

Brunei DS vs Indonesia: Stadion Binh Duong, KO: 18.30 ws

12 Agustus 2019

Timor-Leste vs Filipina: Stadion Binh Duong, KO: 15.30 ws

Indonesia vs Laos: Stadion Di An, KO: 15.30 ws

Brunei DS vs Myanmar: Stadion Binh Duong, KO: 18.30 ws

14 Agustus 2019

Filipina vs Brunei DS: Stadion Binh Duong, KO: 15.30 ws

Laos vs Timor-Leste: Stadion Binh Duong, KO: 18.30 ws

Myanmar vs Indonesia: Stadion Binh Duong 2, KO: 15.30 ws

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Estu Santoso
Sumber : aseanfootball.org.
REKOMENDASI HARI INI

Arema FC Bangga Kirim 2 Pemain ke Timnas Indonesia

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Newcastle
11
18
10
Fulham
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
12
16
10
Empoli
12
15
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136