Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Manchester United akan Korbankan 1 Bek, jika Datangkan Harry Maguire

By Pradipta Indra Kumara - Selasa, 16 Juli 2019 | 13:32 WIB
Bek tengah Leicester City, Harry Maguire, diincar Manchester United
TWITTER.COM/SUPERBIAPROELIA
Bek tengah Leicester City, Harry Maguire, diincar Manchester United

BOLASPORT.COM - Manchester United berencana menjual salah satu bek tengah, jika sukses mendatangkan Harry Maguire.

Manchester United sedang terlibat negosiasi alot dengan Leicester City untuk mendatangkan Harry Maguire.

Masalah harga menjadi penghalang kesepakatan Manchester United dan Leicester City.

Dilansir BolaSport.com dari Daily Mail, Leicester City bertahan pada angka 90 juta pound.

Baca Juga: Dosa Kedua Menanti Real Madrid setelah Buang Darah Dagingnya ke Atletico

Sementara itu Manchester United menawarkan tebusan senilai 75 juta pound.

Jika kedatangan Maguire sudah dapat dipastikan, maka kemungkinan besar Manchester United akan melepas satu bek tengah.

Baca Juga: Rhian Brewster, Pemuda Ajaib Liverpool yang Dulu Membela Chelsea

Dilansir BolaSport.com dari Daily Mail, pelatih Man United, Ole Gunnar Solskjaer, membahas tentang batasan jumlah pemain.

"Tentu saja akan ada batasan jumlah pemain," ujar Solskjaer.

Bek tengah Leicester City, Harry Maguire
TWITTER.COM/ESPNUK
Bek tengah Leicester City, Harry Maguire

"Siapa saja yang tampil baik maka akan menjadi bagian tim, dan yang tidak harus berusaha merebutnya kembali," ujar Solskjaer menambahkan.

Baca Juga: Dididik Barcelona, Messi Jepang Tetap Sebut Real Madrid Klub Terbaik

Saat ini skuad Manchester United memang memiliki cukup banyak bek tengah.

Victor Lindelof, Eric Bailly, Phil Jones, Chris Smalling, Marcos Rojo, hingga Axel Tuanzebe menjadi barisan bek tengah Real Madrid.

Solskjaer dengan tegas akan memberi kesempatan kepada pemainnya yang tampil maksimal.

Hal ini untuk mengurangi jumlah bek tengah yang saat ini sudah cukup banyak.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Pradipta Indra Kumara
Sumber : dailymail.co.uk
REKOMENDASI HARI INI

ASEAN Cup 2024 - Suka Persaingan, Gelandang Borneo FC Optimis Masuk Skuad Final Timnas Indonesia

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Fulham
12
18
10
Newcastle
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
13
17
10
Empoli
13
16
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136