Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Adem Ayem di Bursa Transfer, Arsenal Ternyata Akan Borong Pemain

By Ahmad Tsalis - Rabu, 17 Juli 2019 | 15:15 WIB
Pelatih Arsenal, Unai Emery.
TWITTER.COM/SKYSPORTSPL
Pelatih Arsenal, Unai Emery.

BOLASPORT.COM - Pelatih Arsenal, Unai Emery, membeberkan rencana timnya dalam merekrut pemain baru pada bursa transfer musim panas 2019.

Arsenal cukup adem ayem di tengah manuver tim-tim Liga Inggris pada bursa transfer musim panas 2019.

Baru penyerang muda, Gabriel Martinelli, saja yang ditebus Arsenal dari klub Liga Brasil, Ituano.

Alasannya, menurut rumor yang telah beredar, pelatih Unai Emery cuma diberi modal belanja cekak untuk mendandani skuad Arsenal.

Baca Juga: VIDEO - Tanpa Kepala dan Kaki, Striker Baru Arsenal Cetak Gol Debut

Emery hanya dibekali 45 juta poundsterling (sekitar Rp725,3 miliar) karena The Gunners tak bisa tampil di Liga Champions pada musim 2019-2020.

Akan tetapi, bukan soal uang yang jadi alasan Arsenal tidak terlalu agresiv pada bursa transfer kali ini.

Namun, mereka belum menemukan pemain yang sesuai dengan visi. Hal itu seperti dinyatakan Emery.

"Kami ingin merekrut pemain yang dapat membantu memberi dampak besar untuk tim," kata Emery, seperti dikutip BolaSport.com dari laman Football London.


Editor : Thoriq Az Zuhri Yunus
Sumber : Football.london
REKOMENDASI HARI INI

MotoGP Malaysia 2024 - Francesco Bagnaia Sudah Sulit Jadi Juara Dunia, tapi Pengamat MotoGP Anggap Jorge Martin Masih Kalah Kelas

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
11
30
2
Real Madrid
11
24
3
Villarreal
11
21
4
Atlético Madrid
11
20
5
Mallorca
12
19
6
Athletic Club
11
18
7
Real Betis
11
18
8
Osasuna
11
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Sevilla
11
15
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X