Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Komentar Pedas Lionel Messi Soal Wasit Berujung Hukuman dari CONMEBOL

By Pradipta Indra Kumara - Rabu, 24 Juli 2019 | 08:03 WIB
Megabintang timnas Argentina, Lionel Messi (tengah), akhirnya mendapat hukuman dari Konfederasi Sepak Bola Amerika Selatan (CONMEBOL)
TWITTER.COM/SPORTSTARWEB
Megabintang timnas Argentina, Lionel Messi (tengah), akhirnya mendapat hukuman dari Konfederasi Sepak Bola Amerika Selatan (CONMEBOL)

BOLASPORT.COM - Lionel Messi resmi mendapatkan hukuman dari Konfederasi Sepak Bola Amerika Selatan (CONMEBOL) terkait komentarnya pada ajang Copa America 2019.

Sebelumnya Lionel Messi memberikan kritik terhadap penyelenggaraan Copa America 2019.

Kejadian tersebut terjadi ketika Lionel Messi gagal membawa timnas Argentina menang atas tuan rumah Brasil.

Messi memberikan kritik soal kepemimpinan wasit yang memimpin laga kedua negara besar di Amerika Selatan tersebut.

 Baca Juga: 5 Klausul Pelepasan Terbesar - Messi Paling Buncit, Ronaldo Tak Ada

Dilansir BolaSport.com dari ESPN, Messi menilai Copa America edisi kali ini diwarnai banyak sekali kecurangan.

"Mereka tak bermain lebih bagus daripada kami. Mereka mencetak gol cepat dan kami tak diberi penalti," ujar Messi.

"Wasit membuat kesalahan yang salah, tapi mereka sama sekali tak melihat VAR, ini sulit dipercaya," tutur Messi.

Kapten timnas Argentina, Lionel Messi, berbicara dengan wasit Roddy Zambrano setelah pertandingan melawan Brasil pada babak semifinal Copa America 2019 di Stadion Mineirao, 2 Juli 2019.
TWITTER.COM/SC_ESPN
Kapten timnas Argentina, Lionel Messi, berbicara dengan wasit Roddy Zambrano setelah pertandingan melawan Brasil pada babak semifinal Copa America 2019 di Stadion Mineirao, 2 Juli 2019.

Masalah tersebut berlanjut ketika Argentina bertanding menghadapi Cile pada perebutan tempat ketiga.

Lionel Messi dan pemain timnas Cile, Gary Medel, mendapatkan kartu merah karena bersitegang di lapangan.

Baca Juga: Kalahkan Messi, Cristiano Ronaldo Lebih Dikagumi pada Tahun 2019

Merasa mendapat perlakuan tidak adil, Messi menolak mengikuti seremoni penyerahan medali perunggu untuk tim peringkat ketiga Copa America.

Padahal ketika itu Argentina sukses menundukkan Cile dengan skor 2-1 dan berhak mendapat medali perunggu.

Megabintang timnas Argentina, Lionel Messi, menerima kartu merah dalam laga perebutan peringkat ketiga Copa America 2019 melawan timnas Cile di Stadion Arena Corinthians, Sabtu (6/7/2019).
TWITTER.COM/INDYFOOTBALL
Megabintang timnas Argentina, Lionel Messi, menerima kartu merah dalam laga perebutan peringkat ketiga Copa America 2019 melawan timnas Cile di Stadion Arena Corinthians, Sabtu (6/7/2019).

Aksi Messi tersebut akhirnya membuat megabintang Barcelona itu dihukum CONMEBOL, seperti dilansir BolaSport.com dari Goal.

CONMEBOL memberikan denda sebesar 1500 dolar atau sekitar 20,9 juta rupiah.

Baca Juga: Tak Pakai Warisan Cristiano Ronaldo, Ada Alasan Hazard Pakai Nomor 50

Baca Juga: 3 Pemain Manchester United yang Harus Dilepas sebelum Musim 2019-2020

Pemain berusia 32 tahun itu juga dikenai larangan bermain 1 kali akibat terkena kartu merah.

Sebelumnya Messi menyebut segala sesuatunya sudah diatur sedemikian rupa untuk tuan rumah Brasil.

"Saya tidak ingin menjadi bagian dari korupsi ini, kamis seharusnya tidak menjadi bagian dari rasa tidak hormat yang kami alami selama Copa Ameria," ujar Messi.

"Kami bisa melangkah lebih jauh, tetapi kami dihalangi menuju final. Korupsi, wasit, dan yang lainnya menghentikan orang untuk menikmati sepak bola," ujar Messi menambahkan.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 

Zinedine Zidane perjelas mengenai Gareth Bale. . #realmadrid #zidane #zinedinezidane #garethbale #gridnetwork

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom) on

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Pradipta Indra Kumara
Sumber : goal.com, espn.com
REKOMENDASI HARI INI

Shin Tae-yong Ungkap Menu Latihan Hari Kedua Timnas Indonesia di Bali

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Fulham
12
18
10
Newcastle
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
13
17
10
Empoli
13
16
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X