Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Ibnu Jamil Ambil Bagian dalam Relay Marathon Run To Care 2019

By Metta Rahma Melati - Minggu, 28 Juli 2019 | 13:00 WIB
Ibnu Jamil menjadi pelari keempat tim relay empat orang dari check point 3.
METTA RAHMA MELATI/BOLASPORT.COM
Ibnu Jamil menjadi pelari keempat tim relay empat orang dari check point 3.

BOLASPORT.COM - Artis ibu kota Ibnu Jamil ambil bagian untuk memeriahkan acara Run To Care 2019 di Bali.

Ibnu Jamil turut ambil bagian pada nomor relay tim empat orang.

Empat orang masing-masing akan menempuh jarak yang terbagi antara 35-40 km.

Pria yang akrab dengan dunia olahraga itu memulai lari di bagian terakhir pada check in point 3 yang berada di halaman Gedung BKAD (Balai Kerjasama Antar Desa) Kecamatan Pupuan, Tabanan, Bali, Sabtu (27/7/2019) sore WITA.

Baca Juga: Haparan Pimpinan Nasional SOS Children's Villages Indonesia untuk Kelanjutan Run To Care

Ibnu Jamil berlari sejauh 38 kilometer dimulai dari titik 112 kilometer menuju garis finis yang berada di SOS Children's Villages Indonesia di kawasan Tabanan, Bali.

Sebelumnya, Ibnu Jamil turut ambil bagian dalam flag-off Run To Care 2019 di Lapangan Lumintang, Denpasar, Bali, Jumat (26/7/2019) pukul 22.00 WITA.

Run To Care 2019 sendiri ialah charity run yang bertujuan untuk membantu kualitas kehidupan anak-anak kurang mampu di Indonesia.

Acara tersebut diikuti sekitar 300 pelari yang menempuh jarak sejauh 150 kilometer.


Editor : Taufan Bara Mukti
Sumber : BolaSport.com

Berikan Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
29
70
2
Arsenal
29
58
3
Nottm Forest
29
54
4
Chelsea
29
49
5
Man City
29
48
6
Newcastle
28
47
7
Brighton
29
47
8
Fulham
29
45
9
Aston Villa
29
45
10
Bournemouth
29
44
Klub
D
P
1
Persib
23
50
2
Persebaya
23
41
3
Dewa United
23
40
4
Persija Jakarta
23
40
5
Bali United
22
37
6
Borneo
23
35
7
Persita
23
35
8
PSM
23
33
9
Persik
23
33
10
Arema
22
32
Klub
D
P
1
Barcelona
27
60
2
Real Madrid
28
60
3
Atlético Madrid
28
56
4
Athletic Club
28
52
5
Villarreal
27
44
6
Real Betis
28
44
7
Mallorca
28
40
8
Celta Vigo
28
39
9
Rayo Vallecano
28
37
10
Sevilla
28
36
Klub
D
P
1
Inter
29
64
2
Napoli
29
61
3
Atalanta
29
58
4
Bologna
29
53
5
Juventus
29
52
6
Lazio
29
51
7
Roma
29
49
8
Fiorentina
29
48
9
Milan
29
47
10
Udinese
29
40
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165
Close Ads X