Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Wiljan Pluim Siap Beraksi Bela PSM Hadapi Persija di Final Piala Indonesia

By Mochamad Hary Prasetya - Senin, 5 Agustus 2019 | 20:33 WIB
Pergerakan gelandang PSM Makassar, Wiljan Pluim diawasi dua pemain Madura United pada semifinal pertama Piala Indonesia 2018 di Stadion Andi Mattalatta, Kota Makassar, 30 Juni 2019.
TRIBUN TIMUR/DIWAN BOXY
Pergerakan gelandang PSM Makassar, Wiljan Pluim diawasi dua pemain Madura United pada semifinal pertama Piala Indonesia 2018 di Stadion Andi Mattalatta, Kota Makassar, 30 Juni 2019.

BOLASPORT.COM - PSM Makassar kemungkinan besar akan menurunkan Wiljan Pluim pada saat menjamu Persija Jakarta dalam leg kedua final Piala Indonesia 2018 di Stadion Andi Mattalatta, Makassar, Sulawesi Selatan, Selasa (6/8/2019).

Cedera yang dialami Wiljan Pluim dikabarkan sudah sembuh dan siap beraksi bersama PSM Makassar.

Wiljan Pluim pun dibawa oleh pelatih PSM Makassar, Darije Kalezic, untuk mengikuti sesi jumpa pers jelang lawan Persija Jakarta di Stadion Andi Mattalatta, Senin (5/8/2019).

Dalam keterangannya, Wiljan Pluim mengaku sudah tidak sabar untuk pertandingan besok sore.

Wiljan Pluim sebelumnya absen ketika PSM Makassar kalah 0-1 dari Persija Jakarta pada leg pertama final Piala Indonesia 2018 di Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK), Senayan, Jakarta Pusat, Minggu (21/7/2019).

Pemain berposisi gelandang serang itu mengalami cedera pembengkakan pada kakinya.

Baca Juga: Daftar 5 Bek Termahal Setelah Harry Maguire Gabung Man United

"Saya sudah tidak sabar untuk pertandingan besok," kata Wiljan Pluim.

"Kami sudah sangat siap sekali untuk melawan Persija Jakarta," ucap pemain asal Belanda tersebut.

Aksi pemain PSM Makassar, Wiljan Pluim pada laga kontra Persebaya, di Stadion Andi Mattalatta, Makassar, Rabu (17/7/2019).
TRIBUN TIMUR/DIWAN BOXY
Aksi pemain PSM Makassar, Wiljan Pluim pada laga kontra Persebaya, di Stadion Andi Mattalatta, Makassar, Rabu (17/7/2019).

Wiljan Pluim mengaku tidak perlu melakukan penyesuaian terhadap permainan timnya akibat absen beberapa pertandingan.

Baca Juga: Alasan Mengharukan di Balik Kembalinya Gelandang Berdarah Indonesia ke Cagliari

Ia mengaku sudah menyiapkan fisik dan mental untuk menghadapi Macan Kemayoran.

Wiljan Pluim juga bertekad untuk mempersembahkan gelar juara kepada PSM Makassar.

Terlebih tim berjulukan Juku Eja itu belum merasakan gelar juara sejak 2000.

Baca Juga: Bos Tim Ferrari Sebut Tidak Ada Liburan bagi Ferrari

"Setelah tiga tahun saya berada di sini, rasanya besok adalah kesempatan saya untuk mempersembahkan gelar juara kepada PSM Makassar," kata Wiljan Pluim.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 

Tampil kurang maksimal dalam beberapa laga terakhir, benarkah lini belakang Persija Jakarta rapuh? #Persija #PersijaJakarta #Liga12019

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom) on

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Taufan Bara Mukti
Sumber : BolaSport.com
REKOMENDASI HARI INI

ASEAN Cup Women 2024 - Timnas Wanita Indonesia Tahan Imbang Kamboja, Ini Kata Ketum PSSI

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X