Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Resep agar Manchester City Bisa Hat-trick Juara Liga Inggris

By Ahmad Tsalis - Selasa, 6 Agustus 2019 | 14:00 WIB
Manchester City keluar sebagai pemenang Community Shield 2019 setelah sukses menaklukkan Liverpool lewat adu penalti di Stadion Wembley, Minggu (4/8/2019).
TWITTER.COM/MANCITY
Manchester City keluar sebagai pemenang Community Shield 2019 setelah sukses menaklukkan Liverpool lewat adu penalti di Stadion Wembley, Minggu (4/8/2019).

Baca Juga: Paling Dibenci di Liga Prancis, PSG Tetap Ada di Hati Ander Herrera

Lebih lanjut, pemuda 28 tahun ini mengaku tak tahu seperti apa jalannya kompetisi Liga Inggris musim mendatang.

"Mungkin kami butuh 102 poin untuk menang, saya tak bisa memprediksinya," ujar De Bruyne.

"Kita lihat saja nanti seperti apa akhirnya. Namun, Anda butuh konsistensi," tutur ayah dua orang anak ini.

Baca Juga: Semua Orang di Real Madrid Suka dengan James Rodriguez, Kecuali Satu

Menilik dari sejarah, sejak era Premier League bergulir pada musim 1992-93, hanya ada satu klub yang bisa meraih juara Liga Inggris dalam tiga musim beruntun.

Klub itu adalah rival sekota Man City, yakni Manchester United. Setan Merah mampu jadi kampiun dalam tiga musim beruntun pada dua periode.

Periode pertama terjadi pada 2000-01, 2001-02, dan 2002-03, sedangkan musim 2006-07, 2007-08, serta 2008-09 jadi periode kedua mereka meraih hat-trick juara Premier League.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 

Meski tak mencetak gol, namun kontribusi Rodri untuk Manchester City pada laga Community Shield menghadapi Liverpool cukup impresif. . Layak untuk gantikan Fernandinho? #manchestercity #rodrigohernandez #communityshield #fernandinho

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom) on

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Ardhianto Wahyu Indraputra
Sumber : mirror.co.uk
REKOMENDASI HARI INI

Batal Terbuang dari MotoGP, Juara Dunia yang Terabaikan Resmi Jadi Test Rider Yamaha

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X