Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Gagal Rekrut Christian Eriksen, Man United Kehilangan Sosok Pembeda

By Henrikus Ezra Rahardi - Minggu, 11 Agustus 2019 | 04:00 WIB
Christian Eriksen (kiri) merayakan keberhasilan Tottenham Hotspur menyingkirkan Manchester City pada babak perempat final Liga Champions di Stadion Etihad, 17 April 2019.
TWITTER.COM/@MIRRORFOOTBALL
Christian Eriksen (kiri) merayakan keberhasilan Tottenham Hotspur menyingkirkan Manchester City pada babak perempat final Liga Champions di Stadion Etihad, 17 April 2019.

BOLASPORT.COM - Gagal membeli gelandang Tottenham Hotspur, Christian Eriksen, pada bursa transfer musim panas 2019, Manchester United dianggap melewatkan kesempatan spesial.

Manchester United sempat dikabarkan bakal mendatangkan gelandang Tottenham Hotspur, Christian Eriksen, jelang bursa transfer musim panas 2019 usai.

Rumor ini merebak karena kontrak Eriksen yang menyisakan satu tahun sehingga menimbulkan banyak spekulasi soal mantan pemain Ajax Amsterdam tersebut.

Pemain berusia 27 tahun ini bahkan sempat dikabarkan bakal keluar dari Inggris pada musim panas 2019.

Klub raksasa Spanyol, Real Madrid, digadang-gadang jadi salah satu kandidat kuat untuk mendatangkan Eriksen.

 

Baca Juga: Bek Senior Chelsea Hengkang, Lampard: Tidak Ada Pertengkaran, Kok!

Terutama, usai sang pemain mengungkapkan keinginannya menjajal tantangan baru pada musim 2019-2020.

Di sisi lain, kegagalan Manchester United merekrut Eriksen rupanya mengusik salah satu gelandang legendaris The Red Devils, Paul Scholes.

Dilansir BolaSport.com dari Goal, lepasnya Eriksen dari kejaran Man United, menurut Scholes merugikan Manchester United.


Editor : Septian Tambunan
Sumber : Goal
REKOMENDASI HARI INI

Jadwal Liga Voli Korea - Megawati Bangkit dari Nasib Pilu, Red Sparks Menantang Mantan Tim Bukilic yang Sedang Kalahan

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
11
30
2
Real Madrid
11
24
3
Villarreal
11
21
4
Atlético Madrid
11
20
5
Mallorca
12
19
6
Athletic Club
11
18
7
Real Betis
11
18
8
Osasuna
11
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Sevilla
11
15
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X