Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Impian AS Roma, Inter Milan, dan Dzeko Tertahan oleh Ambisi Icardi

By Thoriq Az Zuhri Yunus - Rabu, 14 Agustus 2019 | 13:19 WIB
Mauro Icardi saat merayakan golnya untuk Inter Milan.
TWITTER.COM/FOOTYACCUMS
Mauro Icardi saat merayakan golnya untuk Inter Milan.

Dilansir BolaSport.com dari Sportitalia, Inter Milan membuka peluang untuk AS Roma melakukan pertukaran pemain.

Inter hanya menginginkan dana 45 juta euro ditambah Dzeko untuk ditukar Icardi.

Jumlah ini jauh lebih kecil dari harga yang ditetapkan Inter untuk Icardi seharga 60 juta euro.

Artinya, Inter Milan menghargai Dzeko 15 juta euro, lebih murah dari harga Roma 20 juta euro.

Akan tetapi, AS Roma menerima hal tersebut asalkan mereka mendapatkan Icardi.

Masalahnya ada di Icardi.

Ia jadi satu-satunya pihak dalam kesepakatan ini yang tak setuju.

Icardi dikatakan masih menunggu tawaran datang dari Juventus.

Juventus belum menawar Icardi karena harus menjual pemain terlebih dahulu.

Baca Juga: Piala Super Eropa Liverpool Vs Chelsea - The Blues Lebih Perkasa


Editor : Thoriq Az Zuhri Yunus
Sumber : SportItalia
REKOMENDASI HARI INI

Undian Kualifikasi Piala Asia 2027 - Vietnam Beruntung Tak Satu Grup dengan Thailand

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X