Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Solskjaer Akan Tempa Rashford Bak Ronaldo Baru di Manchester United

By Bonifasius Anggit Putra Pratama - Minggu, 18 Agustus 2019 | 16:15 WIB
Penyerang muda Manchester United, Marcus Rashford.
TWITTER.COM/MANUTD
Penyerang muda Manchester United, Marcus Rashford.

BOLASPORT.COM - Penyerang muda Manchester United, Marcus Rashford bakal menjalani serangkaian latihan dari sang pelatih, Ole Gunnar Solskjaer guna meningkatkan produktivitas gol.

Kepergian Romelu Lukaku ke Inter Milan pada bursa transfer musim panas ini membuat Marcus Rashford bakal memainkan peran sebagai penyerang tengah.

Marcus Rashford bakal menjadi pilihan alternatif lain selain Anthony Martial di Manchester United untuk posisi penyerang tunggal pada musim 2019-2020.

Baca Juga: Sekarang Zidane Ingin 2 Pemain 'Madesu' Real Madrid Bertahan

Sejak membela tim utama Manchester United di bawah asuhan Louis van Gaal, Rashford lebih banyak bermain di sisi sayap ketimbang sebagai penyerang.

Baca Juga: Rela Potong Gaji, Anak Tiri Man United Segera Datang ke Inter Milan

Musim lalu, penyerang asal Inggris itu sanggup mencetak 13 gol dari 47 penampilannya di ajang kompetitif bareng Man United.

Catatan tersebut menggugah niat Ole Gunnar Solskjaer untuk membuat Rashford rajin mencetak gol.

Striker berusia 21 tahun tersebut turut menyumbang dua gol dalam kemenangan 4-0 tim Setan Merah atas Chelsea di Stadion Old Trafford pekan lalu.


Editor : Dimas Wahyu Indrajaya
Sumber : dailymail.co.uk, Transfermarkt
REKOMENDASI HARI INI

MotoGP Malaysia 2024 - Dani Pedrosa Ungkap Strategi yang Harus Diikuti oleh Jorge Martin dan Francesco Bagnaia dengan Libatkan Marc Marquez dan Enea Bastianini

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
11
30
2
Real Madrid
11
24
3
Villarreal
11
21
4
Atlético Madrid
11
20
5
Mallorca
12
19
6
Athletic Club
11
18
7
Real Betis
11
18
8
Osasuna
11
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Sevilla
11
15
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X