Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Ronaldo Ingin Anaknya Sadar Kesuksesan Tak Datang dari Langit

By Sri Mulyati - Rabu, 21 Agustus 2019 | 17:00 WIB
Megabintang Juventus, Cristiano Ronaldo.
TWITTER.COM/JUVENTUSFCEN
Megabintang Juventus, Cristiano Ronaldo.

BOLASPORT.COM - Megabintang Juventus, Cristiano Ronaldo, sudah mengajari kerja keras sejak dini kepada anak pertamanya.

Cristiano Ronaldo Jr., sang anak pertama, saat ini sudah masuk ke dalam akademi Juventus.

Ronaldo mengakui bahwa sang anak mengawali karier sepak bola yang sangat berbeda dengan dirinya.

Anak Ronaldo tumbuh berkecukupan, tidak seperti sang ayah sewaktu kecil.

Ronaldo Jr bahkan mengaku terkejut saat mengetahui masa kecil sang ayah.

Baca Juga: Bertahan di Inter Milan, Mauro Icardi Sudah Pilih Nomor Punggung Baru

"Saat dia melihat tempat tinggal saya sewaktu kecil, dia tidak percaya bahwa saya tumbuh di sana," ujar Ronaldo seperti dilansir BolaSport.com dari Calciomercato.

"Sekarang saya mudah untuk mendapatkan rumah, mobil, dan semuanya," kata Ronaldo menambahkan.

Ikon Real Madrid, Cristiano Ronaldo (kanan), menjadi kiper ketika anaknya, Cristiano Ronaldo Jr., ak
UNSCRIPTD
Ikon Real Madrid, Cristiano Ronaldo (kanan), menjadi kiper ketika anaknya, Cristiano Ronaldo Jr., ak


Editor : Thoriq Az Zuhri Yunus
Sumber : calciomercato.com

Berikan Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
29
70
2
Arsenal
29
58
3
Nottm Forest
29
54
4
Chelsea
29
49
5
Man City
29
48
6
Newcastle
28
47
7
Brighton
29
47
8
Fulham
29
45
9
Aston Villa
29
45
10
Bournemouth
29
44
Close Ads X