Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Sebanyak 19 Pesepak Bola Muda Indonesia Diberangkatkan ke Spanyol

By Muhammad Robbani - Kamis, 22 Agustus 2019 | 08:30 WIB
Pelepasan Tim Vamos BNI Indonesia di Jakarta, Rabu (21/8/2019).
MUHAMMAD ROBBANI/BOLASPORT.COM
Pelepasan Tim Vamos BNI Indonesia di Jakarta, Rabu (21/8/2019).

BOLASPORT.COM - Sebanyak 19 pemain muda Indonesia mendapatkan kesempatan untuk diberangkatkan ke tiga akademi sepak bola di La Liga alias kasta teratas Liga Spanyol.

Tiga lokasi akademi sepak bola yang dimaksud adalah Valencia, Cordoba, dan Santander. di mana sebanyak 19 pemain itu akan dibina selama kurang lebih satu tahun.

Kesempatan yang didapatkan 19 pemain itu adalah buah kerja sama antara Bank BNI dan Yayasan Vamos Indonesia.

Pemain-pemain muda dalam rentang usia 15-18 tahun itu sebelumnya menjalani seleksi dari total 1.200 pemain sebelum akhirnya tersaring menjadi 19 pemain.

Berbeda dengan pembinaan usia pemain muda dalam kegiatan sejenis, Tim Vamos BNI Indonesia akan disebar dan berlatih di banyak klub.

Artinya, mereka kecil kemungkinannya akan bermain di tim yang sama lantaran kesempatan setiap pemain bisa berbeda-beda.

"Mungkin dalam suatu tim di Spanyol, hanya ada satu atau dua pemain dari tim ini," kata Founder Yayasan Vamos Indonesia, Fanny Irawan.

"Mereka hanya ditempatkan di asrama yang sama, tetapi timnya bisa berbeda-beda," ujar Fanny Irawan menambahkan.

Founder Yayasan Vamos Indonesia Fanny Irawan, Menteri BUMN Rini Soemarno, dan Dirut BNI Achmad Baiquni di Jakarta, Rabu (21/8/2019).
MUHAMMAD ROBBANI/BOLASPORT.COM
Founder Yayasan Vamos Indonesia Fanny Irawan, Menteri BUMN Rini Soemarno, dan Dirut BNI Achmad Baiquni di Jakarta, Rabu (21/8/2019).


Editor : Septian Tambunan
Sumber : BolaSport.com
REKOMENDASI HARI INI

Jadwal Semifinal China Masters 2024 - 2 Wakil Indonesia Sama-sama Ditunggu Wakil China, Pertaruhan Jonatan Christie ke World Tour Finals

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X