Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Bayern Muenchen Siap Jual Bek Senior dengan Harga Rp379 Miliar

By Sri Mulyati - Kamis, 22 Agustus 2019 | 15:45 WIB
Pemain Dortmund, Jadon Sancho (tengah) mengecoh Thiago Alcantara dan Jerome Boateng dari Bayern Muenchen dalam partai DFL Supercup 2019 antara Borussia Dortmund dan Bayern Muenchen di Signal Iduna Park, 3 Agustus 2019, di Dortmund, Jerman.
DFL/GETTY IMAGES/JOERG SCHUELER
Pemain Dortmund, Jadon Sancho (tengah) mengecoh Thiago Alcantara dan Jerome Boateng dari Bayern Muenchen dalam partai DFL Supercup 2019 antara Borussia Dortmund dan Bayern Muenchen di Signal Iduna Park, 3 Agustus 2019, di Dortmund, Jerman.

BOLASPORT.COM - Bayern Muenchen telah menetapkan harga untuk bek tengah senior mereka, Jerome Boateng, untuk bursa transfer musim panas tahun ini.

Bayern Muenchen secara terbuka telah menyatakan keinginannya untuk menjual Jerome Boateng.

Tim asuhan Niko Kovac ingin lebih mengandalkan pemain-pemain muda untuk musim yang baru.

Boateng dianggap tidak lagi masuk menjadi bagian penting dari rencana Kovac.

Kovac disebut akan lebih mengandalkan duet Benjamin Pavard dan Niklas Sule untuk musim ini.

Baca Juga: Cristiano Ronaldo: Saya Mengalami Periode Terberat Tahun Lalu

Meski sudah bersedia melepas Boateng, Bayern Muenchen enggan menetapkan harga yang murah untuk sang pemain.

Dilansir BolaSport.com dari Bild, Bayern Muenchen siap melepas Boateng dengan harga 22 juta pound (sekitar Rp379 miliar).

Tanda-tanda berakhirnya masa bakti Boateng di Bayern Muenchen sudah terlihat sejak musim lalu.


Editor : Thoriq Az Zuhri Yunus
Sumber : bild.de
REKOMENDASI HARI INI

Ivar Jenner Absen Lawan Jepang, Siapa Sosok Pengganti yang Tepat untu Isi Lini Tengah Timnas Indonesia?

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
12
33
2
Real Madrid
11
24
3
Atlético Madrid
12
23
4
Villarreal
11
21
5
Osasuna
12
21
6
Athletic Club
12
19
7
Real Betis
12
19
8
Mallorca
12
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Celta Vigo
12
16
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X