Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Kejuaraan Dunia 2019 - Ahsan/Hendra Bertekad Lebih Fokus Usai Taklukkan Wakil Skotlandia

By Delia Mustikasari - Kamis, 22 Agustus 2019 | 18:49 WIB
Pasangan ganda putra Indonesia, Mohammad Ahsan/Hendra Setiawan menjalani babak ketiga Kejuaraan Dunia 2019 di St Jakobshalle, Basel, Swiss, Kamis (22/8/2019).
BADMINTON INDONESIA
Pasangan ganda putra Indonesia, Mohammad Ahsan/Hendra Setiawan menjalani babak ketiga Kejuaraan Dunia 2019 di St Jakobshalle, Basel, Swiss, Kamis (22/8/2019).

BOLASPORT.COM - Pasangan ganda putra Indonesia, Mohammad Ahsan/Hendra Setiawan, melaju ke babak perempat final Kejuaraan Dunia 2019.

Tiket babak perempat final Kejuaraan Dunia didapat Mohammad Ahsan/Hendra Setiawan seusai menaklukkan Alexander Dunn/Adam Hall (Skotlandia) dengan skor 21-19, 21-16 pada laga yang berlangsung di St Jakobshalle, Kamis (22/8/2019).

Pertama kali berhadapan di lapangan, Mohammad Ahsan/Hendra Setiawan mengakui lawannya tampil bagus dan tak mudah untuk diatasi.

Pada gim pertama, Dunn/Hall bahkan banyak memimpin skor hingga pertengahan gim. Beruntung akhirnya Ahsan/Hendra bisa mengatasinya dan merebut kemenangan.

"Alhamdulillah bisa menang, lawan juga bermain cukup baik. Kami baru pertama kali bertemu,” kata Ahsan seusai laga.

Game kedud terjadi lebih ketat. Namun saat menyentuh angka 14 sama, Ahsan/Hendra melaju memberi jarak antar poin. Mereka akhirnya menang 21-16.

"Permainan mereka memang nggak mudah ya, bolanya halus dan nggak gampang mati. Mereka  juga rapi mainnya," kata Hendra.

Baca Juga: Hasil Kejuaraan Dunia BWF 2019 - Intanon Kubur Mimpi Gregoria ke Perempat Final

Selanjutnya pada babak perempat final, Ahsan/Hendra masih menunggu lawan antara Kim Astrup/Anders Skaarup Rasmussen (Denmark) dengan Liao Min Chun/Su Ching Heng (Taiwan).


Editor : Delia Mustikasari
Sumber : Badminton Indonesia.org
REKOMENDASI HARI INI

China Masters 2024 - Perjuangan Berat dari Bawah Jadi Bahan Bakar Sabar/Reza hingga Berhasil di Titik Sekarang

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X