Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Kabur Tes Medis, Anak Bengal Barcelona Terancam Denda Rp 15 Miliar

By Ade Jayadireja - Sabtu, 24 Agustus 2019 | 07:30 WIB
Winger Barcelona, Ousmane Dembele
TWITTER.COM/ODDSCHANGER
Winger Barcelona, Ousmane Dembele

BOLASPORT.COM - Ousmane Dembele bakal menerima ganjaran dari FC Barcelona atas ulah terbarunya.

Ousmane Dembele menolak untuk diperiksa seusai FC Barcelona kalah 0-1 di kandang Athletic Bilbao dalam laga pekan pertama Liga Spanyol, Jumat (16/8/2019).

Pemuda berusia 22 tahun itu diperintahkan untuk menjalani pemeriksaan setelah terlihat kesakitan di lapangan.

Baca Juga: Modal Dua Kemenangan Beruntun, Semen Padang Siap Hadapi Borneo FC

Alih-alih menuruti perintah klub, Si Bengal justru 'kabur' ke Senegal.

Tiga hari pasca-pertandingan kontra Bilbao, Dembele baru bersedia diperiksa dan ternyata menderita cedera hamstring.

Sebagai konsekuensi karena menyembunyikan cedera, menurut laporan Sport yang dikutip BolaSport.com, Dembele siap-siap dihajar oleh denda dari Braca.

Baca Juga: Kejuaraan Dunia BWF 2019 - 'Tamparan' Bawa Greysia/Apriyani Amankan Medali

Baca Juga: Andres Iniesta Cs Bobol Enam Gol Tim yang Diperkuat Fernando Torres

Ada beberapa kemungkinan nominal denda yang bakal didapat pemain asal Prancis itu.

Denda minimal adalah 76.270 euro atau Rp 1,2 miliar.

Namun, jika pelanggaran dianggap sangat serius, maka Dembele harus mengeluarkan 1 juta euro (Rp 15,7 miliar).

Ini bukanlah kali pertama Dembele harus mengeluarkan uang karena kelakuan minusnya.

Pada 2018, ia juga dikenai denda 100 ribu euro karena telat datang latihan.

 
 
 
Lihat postingan ini di Instagram
 
 

Liga Italia 2019-2020 akan segera dimulai. . Tim favorit kalian melawan siapa? . #ligaitalia #seriea #gridnetwork

Sebuah kiriman dibagikan oleh BolaSport.com (@bolasportcom) pada

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Dimas Wahyu Indrajaya
Sumber : Sport
REKOMENDASI HARI INI

Asisten Shin Tae-yong Pantau Laga Persebaya Vs Persija, Punya Misi Pantau Pemain Pilihan Timnas Indonesia di ASEAN Cup 2024

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X