Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Manchester United Masih Punya 2 Eksekutor Penalti dengan Rekor Sempurna

By Pradipta Indra Kumara - Selasa, 27 Agustus 2019 | 13:54 WIB
Winger Manchester United, Daniel James, masih memiliki rekor penalti sempurna
TWITTER.COM/PREMIERLEAGUE
Winger Manchester United, Daniel James, masih memiliki rekor penalti sempurna

BOLASPORT.COM - Penalti menjadi mimpi buruk untuk Manchester United dalam dua laga terakhir di Liga Inggris.

Eksekutor penalti Manchester United gagal menceploskan bola saat melakukan tendangan penalti.

Kegagalan tersebut terjadi pada pekan kedua dan ketiga Liga Inggris.

Baca Juga: Miliki Kenangan Buruk Lawan Indonesia, Eks Sydney FC Ingin Perkuat Malaysia

Paul Pogba menjadi eksekutor Man United yang gagal pada pekan kedua.

Sepakan penalti Pogba gagal menembus gawang Wolverhampton Wanderers yang dikawal Rui Patricio.

Pada pertandingan tersebut Manchester United hanya bermain imbang 1-1 dengan Wolverhampton Wanderers.

Kegagalan tersebut berlajut pada pekan ketiga Liga Inggris.

Baca Juga: Strategi Zidane Malah Padamkan Sinar Neymar Baru di Real Madrid

Pada laga melawan Crystal Palace tersebut, eksekutor penalti Man United gagal menjalankan tugasnya.

Marcus Rashford dan Paul Pogba berdiskusi singkat di lapangan.
FOXSPORTS/OPTUS SPORT
Marcus Rashford dan Paul Pogba berdiskusi singkat di lapangan.

Kali ini giliran Marcus Rashford yang gagal menjadi eksekutor penalti.

Lebih buruk lagi, Manchester United harus menelan kekalahan 1-2 pada laga yang digelar di Old Trafford, Sabtu (24/8/2019).

Paul Pogba saat mengeksekusi penalti dalam laga Liga Inggris Wolverhampton vs Manchester United di Molineux, 19 Agustus 2019.
TWITTER.COM/PEOPLESPERSON
Paul Pogba saat mengeksekusi penalti dalam laga Liga Inggris Wolverhampton vs Manchester United di Molineux, 19 Agustus 2019.

Namun, selain Paul Pogba dan Marcus Rashford Manchester United sebenarnya masih punya eksekutor lain.

Dilansir BolaSport.com dari Manchester Evening News, Manchester United punya dua eksekutor penalti yang sempurna.

Baca Juga: Mental Lemah, Martial Nyaris Dilego Man United Ketika Dilatih Mourinho

Mereka berdua adalah Andreas Pereira dan Daniel James.

Andreas Pereira sukses mencetak 5 gol penalti pada waktu reguler dan juga saat adu penalti.

Sedangkan Daniel James punya rekor dua gol tendangan penalti yang selalu masuk.

Baca Juga: Klasemen Liga Inggris Pekan Ketiga - Liverpool di Puncak, Man City Mendekat

Rekor tersebut adalah satu gol saat membela Swansea dan satu gol lainnya saat pertandingan pramusim antara Manchester United dengan AC Milan.

Meski belum melakukannya pada pertandingan kompetitif bersama Manchester United, catatan James perlu diperhatikan.

Daniel James dan Andreas Pereira bisa menjadi pilihan ekjsekutor penalti Man United.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 

Pelatih Persela, Nilmaizar, menjadi pelatih terbaik pekan ke-16 Liga 1 2019 versi @bolasportcom #Persela #Nilmaizar #liga12019

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom) on

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Pradipta Indra Kumara
Sumber : manchestereveningenews.co.uk
REKOMENDASI HARI INI

Dikritik Pemain Jepang, Kemenpora Cari Solusi Tingkatkan Kualitas Rumput SUGBK Sebelum Timnas Indonesia Main

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Fulham
12
18
10
Newcastle
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
13
17
10
Empoli
13
16
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136