Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Valentino Rossi Merasa Optimis dengan Perkembangan Motor Yamaha

By Agustinus Rosario - Rabu, 28 Agustus 2019 | 21:05 WIB
Pembalap Monster Energy Yamaha, Valentino Rossi, saat menjalani seri balap MotoGP Inggris 2019 di Sirkuit Silverstone.
MOTOGP.COM
Pembalap Monster Energy Yamaha, Valentino Rossi, saat menjalani seri balap MotoGP Inggris 2019 di Sirkuit Silverstone.

Adapun selama ini motor Yamaha dikenal memiliki kekurangan dalam hal tenaga dibandingkan dengan rival mereka.

"Kami sudah berkembang, namun perjalanan masih jauh," kata pembalap berusia 40 tahun ini.

"Kami masih sering tertinggal dari pembalap lain pada saat balapan. Motor-motor lain bahkan bisa melaju 12km/jam lebih cepat daripada kami di lintasan lurus."

"Tentu, saya tidak mengharapkan kami akan sekuat Ducati di trek lurus, namun paling tidak saya berharap kami dapat memperkecil jarak hingga setengahnya," imbuh Rossi.

Lebih lanjut, Rossi berharap Yamaha dapat segera menerapkan carbon swingarm yang menurutnya menjadi solusi untuk memperpanjang umur ban belakang motornya.

"Dengan itu (carbon swingarm) mungkin kami akan semakin kompetitif, baik di sisa musim ini maupun di musim depan," kata Rossi menyimpulkan.

Baca Juga: Persebaya Surabaya Antisipasi Bola Mati saat Jumpa Bhayangkara FC

The Doctor dan para rider lain akan kembali mengaspal pada sesi tes resmi MotoGP yang akan digelar di Sirkuit Misano mulai besok Kamis (29/8/2019).

Sesi tes ini merupakan kesempatan bagi tim-tim MotoGP untuk mematangkan persiapan mereka menyambut kompetisi MotoGP 2020.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

REKOMENDASI HARI INI

Doakan Como Tetap Bertahan di Serie A, Erick Thohir Berharap Bisa Datangkan Lebih Banyak Pemain Indonesia

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X