Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Belum Genap Sebulan, Eks Liverpool Sudah Putus Kontrak dengan Atalanta

By Bonifasius Anggit Putra Pratama - Minggu, 1 September 2019 | 21:30 WIB
Mantan bek Liverpool, Martin Skrtel, yang memutuskan bergabung dengan Atalanta memilih memutuskan kontrak padahal baru 3 minggu bergabung.
TWITTER.COM/FOOTBALLITALIA
Mantan bek Liverpool, Martin Skrtel, yang memutuskan bergabung dengan Atalanta memilih memutuskan kontrak padahal baru 3 minggu bergabung.

BOLASPORT.COM - Eks bek tengah Liverpool, Martin Skrtel, dilaporkan telah memutus kontraknya dengan Atalanta atas kesepakatan bersama, hanya tiga minggu setelah tanda tangan kontrak.

Martin Skrtel memutuskan meninggalkan Fenerbahce pada akhir musim 2018-2019.

Pada bursa transfer musim panas ini Martin Skrtel bergabung dengan Atalanta pada sebagai pemain berstatus bebas transfer.

Bersama Atalanta, bek asal Slovakia itu menandatangani kontrak berdurasi satu tahun.

Baca Juga: Tiket Pulang ke Barcelona Tak Kunjung Datang, Neymar Putuskan Bertahan

Ketika pekan perdana Liga Italia 2019-2020 dimulai, Skrtel hanya menjadi pemain cadangan saat Atalanta mengalahkan SPAL dengan skor 3-2, Minggu (25/8/2019).

Dilansir BolaSport.com dari Tuttomercatoweb, belum sempat melakoni debut bareng Atalanta, Skrtel memilih mengakhiri kontraknya atas persetujuan bersama.

Padahal ia baru menandatangani kontrak pada 9 Agustus lalu, belum genap satu bulan.

Pemutusan kontrak tersebut disinyalir adanya perselisihan antara bek berusia 34 tahun itu dengan pelatih Gian Piero Gasperini.


Editor : Thoriq Az Zuhri Yunus
Sumber : dailymail.co.uk, Tuttomercatoweb
REKOMENDASI HARI INI

Kembali ke Persija, Kapten Timnas U-20 Indonesia Jalani Pemulihan Cedera

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
12
33
2
Real Madrid
11
24
3
Atlético Madrid
12
23
4
Villarreal
11
21
5
Osasuna
12
21
6
Athletic Club
12
19
7
Real Betis
12
19
8
Mallorca
12
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Celta Vigo
12
16
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X