Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Cerita di Balik Perekrutan Cristiano Ronaldo ke Manchester United

By Henrikus Ezra Rahardi - Minggu, 8 September 2019 | 06:45 WIB
Pelatih Manchester United, Sir Alex Ferguson (kiri), merangkul Cristiano Ronaldo.
TWITTER.COM/ESPNFC
Pelatih Manchester United, Sir Alex Ferguson (kiri), merangkul Cristiano Ronaldo.

BOLASPORT.COM- Pelatih legendaris Manchester United, Sir Alex Ferguson, bercerita saat mendatangkan pemain bintang asal Portugal, Cristiano Ronaldo.

Manchester United bertandang ke ibu kota Portugal, Lisabon, guna menjalani uji coba dengan Sporting CP pada 2003.

Kala itu, United berhasil menang 3-1 atas Sporting, yang dalam skuadnya terdapat calon megabintang bernama Cristiano Ronaldo.

Sang pelatih, Sir Alex Ferguson, saat itu cukup percaya diri melihat performa yang ditunjukkan Ronaldo muda dan mengungkapkan bahwa sang pemain bakal menjadi pembelian bagus.

Pertemuan dengan Ronaldo terjadi usai United kehilangan David Beckham yang hengkang ke Real Madrid dan gagal mendatangkan Ronaldinho.

 Baca Juga: Pelatih Legendaris Arsenal Bandingkan Salah dengan Lionel Messi

Dilansir BolaSport.com dari Mirror, reaksi pemain Manchester United kala itu senada dengan sang pelatih.

Para pemain memandang keputusan tersebut sebagai cahaya keberhasilan ketika memandang Ronaldo, yang kala itu masih berusia 18 tahun.

Hal itu diungkapkan sendiri oleh Ferguson pada 2003.

"Setelah kami bermain melawan Sporting, semua pemain di ruang ganti berbicara soal Ronaldo," ucap Ferguson.

 Baca Juga: Link Live Streaming Inggris Vs Bulgaria - Singa mencoba bertahan di Puncak

"Dalam pesawat yang membawa kami kembali dari pertandingan tersebut, mereka mengungkapkan pada saya untuk mendatangkannya. Itulah bagaimana tingginya mereka menilai Ronaldo, ia adalah pemain muda paling menarik yang pernah saya lihat," tutur Ferguson.

Walhasil, kemudian Manchester United menggelontorkan dana 12 juta pounds (sekitar 207 miliar rupiah) untuk menggaet Ronaldo.

Karier pemain yang kini berusia 34 tahun tersebut adalah permulaan, jauh sebelum Ronaldo meraih lima gelar pemain terbaik dunia (Ballon d'Or).

 
 
 
View this post on Instagram
 
 

Siap saingi tim-tim Inggris, Juventus ingin datangkan Kai Havertz yang kini membela Bayer Leverkusen. #BursaTransfer #KaiHavertz #Juventus

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom) on

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Beri Bagja
Sumber : mirror.co.uk
REKOMENDASI HARI INI

Picu Kebangkitan dengan Pemain Muda La Masia, Barcelona buat Lionel Messi Bangga

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X