Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Jafri Sastra Beri Sinyal Akan Segera Melatih Klub Liga 2, PSMS Medan

By Bayu Chandra - Minggu, 8 September 2019 | 15:10 WIB
Dua tanda V dari tangan pelatih PSIS Semarang, Jafri Sastra seusai timnya menumbangkan Persipura.
TRIBUN JATENG/HERMAWAN HANDAKA
Dua tanda V dari tangan pelatih PSIS Semarang, Jafri Sastra seusai timnya menumbangkan Persipura.

BOLASPORT.COM - Mantan pelatih PSIS Semarang, Jafri Sastra, dikabarkan akan segera melatih tim asal Liga 2 2019, PSMS Medan.

Indikasi pelatih asal Payakumbuh, Sumatra Barat, tersebut akan melatih PSMS Medan terlihat ketika Jafri Sastra mengunggah foto latar belakang hijau pada akun media sosial Instagram @jafrisastra65_official.

Alhasil, akunnya langsung diserbu oleh pendukung fanatik dari PSMS Medan dan mengucapkan selamat datang kepada sang pelatih.

Jafri Sastra memang sempat menganggur beberapa bulan setelah masa baktinya bersama PSIS Semarang tidak diperpanjang oleh manajemen.

Posisinya pun langsung digantikan oleh Bambang Nurdiansyah sebagai pelatih kepala PSIS Semarang hingga saat ini.

Baca Juga: PSMS Medan Ikat 7 Pemain pada Bursa Transfer Tengah Musim Liga 2 2019

Sinyal Jafri Sastra akan melatih PSMS Medan semakin kuat karena eks pelatih PSIS Semarang tersebut membuat story bergambar hati hijau.

Simbol hati hijau menjadi salah satu ciri khas dari PSMS Medan yang selalu dominan dengan warna hijau.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by Jafri Sastra (@jafrisastra65_official) on

Ketertarikan PSMS Medan untuk merekrut pelatih Jafri Sastra sudah tersiar lama setelah tim beralias Ayam Kinantan tersebut tidak lagi melanjutkan kerja sama dengan pelatih Abdulrahman Gurning.


Editor : Beri Bagja
Sumber : Instagram, Tribunmedan.com
REKOMENDASI HARI INI

Hasil Liga Italia - Tiang Gawang Jadi Kawan, Juventus Kembali Ke Jalur Kemenangan

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
11
30
2
Real Madrid
11
24
3
Villarreal
11
21
4
Atlético Madrid
11
20
5
Mallorca
12
19
6
Athletic Club
11
18
7
Real Betis
11
18
8
Osasuna
11
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Sevilla
11
15
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X