Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Persib Kembali Hadapi Tira-Persikabo, Robert Albert Abaikan Rekor Negatif

By Bayu Chandra - Sabtu, 14 September 2019 | 11:45 WIB
Pelatih Persib Bandung, Robert Rene Alberts.
PERSIB.CO.ID
Pelatih Persib Bandung, Robert Rene Alberts.

BOLASPORT.COM - Pelatih Persib Bandung, Robert Rene Alberts, mengatakan bahwa pihaknya tidak ingin memikirkan hasil kurang memuaskan timnya ketika menghadapi PS Tira-Persikabo pada putaran pertama Liga 1 2019

Pada putaran pertama Liga 1 2019, Persib Bandung hanya sanggup bermain imbang 1-1 melawan PS Tira-Persikabo ketika laga berlangsung di Stadion Si Jalak Harupat, Kabupaten Bandung pada 18 Juni 2019.

Satu gol Persib Bandung disumbangkan oleh Bojan Malisic menit ke-45+2 dan PS Tira-Persikabo berhasil mencetak gol melalui Loris Arnaud menit kelima.

Pertemuan itu pun akan kembali terjadi, karena Persib Bandung akan kembali menghadapi PS Tira-Persikabo pada pekan ke-18 Liga 1 2019.

Baca Juga: Madura United Vs Barito Putera, Tuan Rumah Langsung Diuntungkan dengan Hal Ini

Namun kali ini, laga akan berlangsung di kandang milik PS Tira-Persikabo tepatnya di Stadion Pakansari, Cibinong, Bogor, Sabtu (14/9/2019).

Baca Juga: Persib Bandung Tanpa Ezechiel Ndouassel, Ini Kata Pelatih Tira-Persikabo

Beberapa jam menjelang laga, pelatih Persib Bandung, Robert Rene Alberts, mengaku merasa optimistis timnya dapat meraih kemenangan atas tim asuhan Rahmad Darmawan tersebut.

Dia pun tidak ingin memikirkan hasil kurang memuaskan timnya ketika menjamu PS Tira-Persikabo pada putaran pertama.

Dikutip BolaSport.com dari laman resmi klub, Sabtu (14/9/2019) Robert Alberts menjelaskan timnya siap mencuri poin penuh saat bertandang ke markas PS Tira-Persikabo di Stadion Pakansari, Cibinong, Bogor, Sabtu (14/9/2019).

Menurutnya, masuknya pemain baru akan mendongkrak mentalitas dan agresivitas tim pada laga hari ini.

"Di pertemuan pertama di Bandung berakhir imbang 1-1. Tapi, kami sudah mengubah sedikit komposisi tim. Kami mengganti tiga pemain asing dan mereka telah bersiap kembali bertanding," kata Robert Rene Alberts.

Baca Juga: Catatan Manis Persib Bandung saat Jumpa Tira-Persikabo di Liga 1

"Jadi, kami juga sudah bersiap mengambil tiga poin di markas PS Tira-Persikabo," ujarnya menambahkan.

Paruh musim Liga 1 ini, Persib Bandung berhasil meraih 19 poin dari 17 laga terakhir yang sudah diikuti dan mereka berhak menempati posisi ke-11.

Di sisi lain, PS Tira-Persikabo yang sempat menjadi pemuncak klasemen sementara Liga 1 2019 saat ini harus puas menempati posisi kedua di bawah pemuncak klasemen sementara Bali United.

Tim asuhan Rahmad Darmawan tersebut berhasil mengoleksi 33 poin dari 17 pertandingan yang sudah diikuti.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 

Jadwal pekan ke-5 Liga Inggris 2019-2020. . Tim favorit kalian melawan siapa? . #ligainggris #epl #premierleague #gridnetwork

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom) on

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Metta Rahma Melati
Sumber : Persib.co.id
REKOMENDASI HARI INI

Dampak Inter Miami Gagal Juara MLS 2024, Lionel Messi Bisa Dilatih Xavi Musim Depan

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
PSM
10
17
7
PSBS Biak
10
15
8
Persik
10
15
9
Arema
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X