Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Hasil China Open 2019 - Lin Dan Telan Kekalahan Keempat dari Kento Momota

By Delia Mustikasari - Selasa, 17 September 2019 | 17:08 WIB
Pebulutangkis putra China, Lin Dan saat melawan wakil Kanada, Jason Anthony Ho-Shue, dalam Blibli Indonesia Open 2019 part of HSBC BWF World Tour Super 1000 di Senayan, Jakarta, Selasa (16/7/2019) Lin Dan maju ke babak selanjutnya setelah menang 14-21 21-16 21-16.
FERI SETIAWAN/WARTA KOTA
Pebulutangkis putra China, Lin Dan saat melawan wakil Kanada, Jason Anthony Ho-Shue, dalam Blibli Indonesia Open 2019 part of HSBC BWF World Tour Super 1000 di Senayan, Jakarta, Selasa (16/7/2019) Lin Dan maju ke babak selanjutnya setelah menang 14-21 21-16 21-16.

BOLASPORT.COM - Pebulu tangkis tunggal putra Jepang, Kento Momota, melaju ke babak kedua China Open 2019 yang digelar 17-22 September.

Tiket babak kedua didapat Kento Momota setelah mengalahkan wakil tuan rumah, Lin Dan, 21-14, 21-14 di Olympic Sports Center Gymnasium, Selasa (17/9/2019).

Melalui kemenangan ini, Kento Momota menambah rekor keunggulan atas Lin Dan menjadi 4-1.

Momota sebelumnya menang atas Momota pada Japan Open 2018, China Open 2018, dan Hong Kong Open 2018.

Satu-satunya kekalahan yang dialami Momota dari Lin Dan terjadi pada All England 2015.

Saat itu, Momota kalah dengan skor 18-21, 19-21.

Jalannya pertandingan

Momota memulai gim pertama dengan keunggulan 5-1.

Lin Dan berusaha mendekat 2-5, tetapi Momota menjaga keunggulan 6-3.


Editor : Delia Mustikasari
Sumber : tournamentsoftware.com
REKOMENDASI HARI INI

Dicomeback Persib secara Dramatis, Pelatih Lion City Sailors: Sangat Kejam, Sulit Diterima!

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
12
33
2
Real Madrid
11
24
3
Atlético Madrid
12
23
4
Villarreal
11
21
5
Osasuna
12
21
6
Athletic Club
12
19
7
Real Betis
12
19
8
Mallorca
12
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Celta Vigo
12
16
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X