Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

5 Hal yang Perlu Diperbaiki dari Juventus Menurut Sarri

By Thoriq Az Zuhri Yunus - Minggu, 22 September 2019 | 04:30 WIB
Megabintang Juventus, Cristiano Ronaldo (kedua dari kanan), merayakan gol yang dicetak ke gawang Hellas Verona dalam laga Liga Italia di Allianz Stadium, Sabtu (21/9/2019).
TWITTER.COM/JUVENTUSFCEN
Megabintang Juventus, Cristiano Ronaldo (kedua dari kanan), merayakan gol yang dicetak ke gawang Hellas Verona dalam laga Liga Italia di Allianz Stadium, Sabtu (21/9/2019).

BOLASPORT.COM - Setidaknya ada lima hal yang perlu diperbaiki dari permainan Juventus menurut sang pelatih, Maurizio Sarri.

Juventus berhasil menang dengan skor 2-1 saat menjamu Hellas Verona pada laga giornata keempat Liga Italia, Minggu (22/9/2019) dini hari WIB.

Sempat tertinggal lebih dulu, Juventus kemudian membalas lewat gol Aaron Ramsey dan penalti Cristiano Ronaldo.

Meski menang, bukan berarti Juventus bebas dari masalah, setidaknya begitu menurut sang pelatih, Maurizio Sarri.

Setidaknya ada lima hal yang perlu diperbaiki menurut Sarri, dilansir BolaSport.com dari Football Italia dalam wawancaranya usai laga.

Hal yang paling menjadi sorotan bagi Sarri bukan soal serangan, tetapi justru soal pertahanan.

"Ini tim yang sedang dalam proses pembangunan dan Anda dapat melihat hal tersebut," ujar Sarri.

"Kami terlalu mudah lupa untuk bertahan ketika menyerang dan sering terlalu mundur ke belakang ketika mendapat tekanan, akan butuh waktu untuk membuat pemain tak melakukan itu."

Baca Juga: Moncer di Liga Belanda, Striker Buangan Arsenal Dibidik Liverpool


Editor : Thoriq Az Zuhri Yunus
Sumber : football italia

Berikan Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
29
70
2
Arsenal
29
58
3
Nottm Forest
29
54
4
Chelsea
29
49
5
Man City
29
48
6
Newcastle
28
47
7
Brighton
29
47
8
Fulham
29
45
9
Aston Villa
29
45
10
Bournemouth
29
44
Klub
D
P
1
Persib
23
50
2
Persebaya
23
41
3
Dewa United
23
40
4
Persija Jakarta
23
40
5
Bali United
22
37
6
Borneo
23
35
7
Persita
23
35
8
PSM
23
33
9
Persik
23
33
10
Arema
22
32
Klub
D
P
1
Barcelona
27
60
2
Real Madrid
28
60
3
Atlético Madrid
28
56
4
Athletic Club
28
52
5
Villarreal
27
44
6
Real Betis
28
44
7
Mallorca
28
40
8
Celta Vigo
28
39
9
Rayo Vallecano
28
37
10
Sevilla
28
36
Klub
D
P
1
Inter
29
64
2
Napoli
29
61
3
Atalanta
29
58
4
Bologna
29
53
5
Juventus
29
52
6
Lazio
29
51
7
Roma
29
49
8
Fiorentina
29
48
9
Milan
29
47
10
Udinese
29
40
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165
Close Ads X