Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Granada Vs Barcelona - Tanpa Messi, Barcelona Tertinggal 0-1 di Babak I

By Bonifasius Anggit Putra Pratama - Minggu, 22 September 2019 | 03:00 WIB
Aksi Frenkie de Jong dikepung dua pemain Granada pada pertandingan pekan kelima Barcelona di Liga Spanyol, Sabtu (21/9/2019).
TWITTER.COM/BARCAUNIVERSAL
Aksi Frenkie de Jong dikepung dua pemain Granada pada pertandingan pekan kelima Barcelona di Liga Spanyol, Sabtu (21/9/2019).

BOLASPORT.COM - Barcelona sementara tertinggal 0-1 dari tim tuan rumah Granada pada babak pertama pertandingan pekan kelima Liga Spanyol 2019-2020.

Barcelona bertandang ke markas Granada, Stadion Los Carmenes pada pertandingan pekan kelima Liga Spanyol 2019-2020, Sabtu (21/9/2019) atau Minggu dini hari WIB.

Tampil tanpa Lionel Messi, Barcelona langsung dikejutkan gol cepat tuan rumah yang dicetak oleh Ramon Azeez pada menit ke-2 melalui sundulannya dari dalam kotak penalti.

Memanfaatkan kesalahan Junior Firpo dalam mengumpan, Antonio Puertas lantas merebut bola dan merangsek ke kotak penalti Barcelona lalu melepaskan sepakan kaki kanan yang berhasil diblok oleh Gerard Pique di dalam kotak penalti.

 Baca Juga: Hasil Lengkap Bundesliga - Coutinho Cetak Gol Debut Buat Bayern, Leipzig Kokoh di Puncak

Bola hasil tekel Gerard Pique justru melambung ke arah gawang Andre Ter Stegen, Ramon Azeez langsung menyambar bola dengan sundulannya tanpa mampu digagalkan Nelson Semedo. Barcelona sementara tertinggal 0-1 dari Granada

Tersentak oleh gol cepat Granada, Barcelona mencoba untuk memberikan tekanan lewat dua penyerang sayap, Antoine Griezmann dan Carles Perez.

Licinnya rumput lapangan setelah diguyur hujan membuat aliran bola Barcelona tidak berjalan sesuai skema yakni lewat umpan-umpan pendek yang biasa dimainkan.

Tidak ada peluang yang nyaris membuahkan gol balasan bagi Barcelona karena rapatnya barisan belakang Granada.


Editor : Thoriq Az Zuhri Yunus
Sumber : BolaSport.com
REKOMENDASI HARI INI

Hasil dan Klasemen Liga Italia - Inter Milan Cuma 6 Jam Nangkring di Pucuk, Singgasana Bisa Digilir 4 Tim

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
36
2
Atlético Madrid
14
29
3
Real Madrid
12
27
4
Villarreal
12
24
5
Girona
14
21
6
Mallorca
14
21
7
Osasuna
13
21
8
Athletic Club
13
20
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X