Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Jadwal Liga Inggris Malam Ini - Saatnya Chelsea Vs Liverpool

By Sri Mulyati - Minggu, 22 September 2019 | 12:30 WIB
Aksi Pedro saat memperkuat Chelsea menghadapi Liverpool di Piala Super Eropa, Kamis (14/8/2019).
TWITTER @_PEDRO17_
Aksi Pedro saat memperkuat Chelsea menghadapi Liverpool di Piala Super Eropa, Kamis (14/8/2019).

BOLASPORT.COM - Laga Chelsea versus Liverpool menjadi sorotan utama untuk jadwal Premier League atau kasta teratas Liga Inggris pada malam ini.

Chelsea dan Liverpool terkenal sebagai anggota Big 6 atau klub yang biasa finis di peringkat enam besar Liga Inggris.

Meski sama-sama berstatus anggota Big 6, kondisi kedua klub sangat berbeda pada awal musim ini.

Liverpool nyaman berada di puncak klasemen sementara Liga Inggris dengan koleksi 15 poin dari lima laga.

Sementara Chelsea tertahan di peringkat ke-9 dengan koleksi delapan poin.

Baca Juga: Lechia Gdansk Tanpa Egy Maulana Vikri yang Sakit Flu Saat Menang atas Korona Kielce

Kehadiran Frank Lampard sebagai pelatih baru Chelsea membuat mereka harus beradaptasi musim ini.

Namun Chelsea masih bisa mengandalkan rekor bagus mereka pada partai kandang untuk laga melawan Liverpool kali ini.

Dalam 24 laga kandang terakhir mereka di Liga Inggris, Christian Pulisic dan kawan-kawan baru kalah sekali.

Baca Juga: Manchester United Siap Bertemu Agen Pogba Bahas Kontrak Baru

Chelsea juga baru sekali gagal mencetak gol dalam 20 pertemuan terakhir mereka melawan Liverpool.

Musim ini, lini pertahanan Liverpool juga tengah melemah.

Pasukan Juergen Klopp belum membukukan clean-sheet dalam tujuh laga yang mereka lakoni di semua ajang.

Hal serupa juga dialami Chelsea yang belum membukukan clean-sheet sejauh ini.

Berikut jadwal Liga Inggris untuk malam ini:

Minggu, 22 September 2019

Crystal Palace vs Wolverhampton Wanderers (pukul 20.00 WIB)

West Ham United vs Manchester United (live TVRI pukul 20.00 WIB)

Arsenal vs Aston Villa (pukul 22.30 WIB)

Chelsea vs Liverpool (pukul 22.30 WIB)

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Bagas Reza Murti
Sumber : BolaSport.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
16
39
2
Chelsea
17
35
3
Arsenal
17
33
4
Nottm Forest
17
31
5
Bournemouth
17
28
6
Aston Villa
17
28
7
Man City
17
27
8
Newcastle
17
26
9
Fulham
17
25
10
Brighton
17
25
Klub
D
P
1
Persebaya
16
37
2
Persib
15
35
3
Persija Jakarta
16
28
4
PSM
16
27
5
Borneo
16
26
6
Dewa United
16
25
7
Arema
16
25
8
Bali United
15
24
9
Persik
16
24
10
Persita
16
24
Klub
D
P
1
Atlético Madrid
18
41
2
Real Madrid
18
40
3
Barcelona
19
38
4
Athletic Club
19
36
5
Villarreal
18
30
6
Mallorca
19
30
7
Real Sociedad
18
25
8
Girona
18
25
9
Real Betis
18
25
10
Osasuna
18
25
Klub
D
P
1
Atalanta
17
40
2
Napoli
17
38
3
Inter
15
34
4
Lazio
17
34
5
Fiorentina
15
31
6
Juventus
17
31
7
Bologna
16
28
8
Milan
16
26
9
Udinese
16
20
10
Roma
17
19
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165

TERPOPULER

Close Ads X