Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Persebaya Vs Bali United, Fadil Sausu Siap Mental Hadapi Bajul Ijo

By Bayu Chandra - Selasa, 24 September 2019 | 14:10 WIB
  Gelandang sekaligus kapten Bali United, Fadil Sausu, saat menghadapi Perseru Serui dalam laga peka
andrew
Gelandang sekaligus kapten Bali United, Fadil Sausu, saat menghadapi Perseru Serui dalam laga peka

BOLASPORT.COM - Fadil Sausu mengatakan dirinya siap mental saat Bali United menghadapi tuan rumah Persebaya Surabaya pada pekan ke-20 Liga 1 2019 di Stadion Gelora Bung Tomo, Surabaya, Selasa (24/9/2019).

Fadil Sausu sadar Persebaya Surabaya akan mendapat dukungan besar dari fan setianya, Bonek, mengingat timnya bermain di kandang sendiri.

Sebagai gelandang andalan Bali United, dia mengaku siap mental menghadapi tekanan Bonek ketika menghadapi Persebaya hari ini.

Persebaya Surabaya tampil cukup prima pada awal putaran kedua Liga 1 2019 di mana mereka berhasil menempati peringkat kelima klasemen sementara dengan raihan 29 poin.

Baca Juga: Persebaya Vs Bali United, Bejo Ungkap Peran 3 Pemain Asing Baru pada Tim Bajul Ijo

Mereka sukses mengemas tujuh kali kemenangan, delapan kali hasil seri, dan baru mengalami empat kali kekalahan.

Pada laga terbarunya, Persebaya sukses meraih kemenangan telak 4-0 atas PSIS Semarang ketika pertandingan berlangsung di Stadion Moch Soebroto, Kota Magelang, Jumat (20/9/2019).

Dilansir BolaSport.com dari laman resmi klub, Selasa (24/9/2019), mengenai kekuatan Persebaya, Fadil menganggap jika dirinya dan rekan-rekan sudah siap secara mental untuk menjalani laga kontra Persebaya di hadapan puluhan ribu Bonek Mania.

Ia pun mengajak rekan-rekannya untuk benar-benar fokus dari awal sampai dengan akhir pertandingan.

Baca Juga: Persebaya Vs Bali United, Bejo Tak Pedulikan Posisi Tim Lawan

"Persebaya tim kuat dengan pemain-pemain yang berkualitas. Apalagi kita tahu sendiri ketika main di kandang mereka selalu mendapat dukungan besar dari suporter mereka," ujar Fadil Sausu

"Saya rasa kami juga sudah siap secara mental menghadapi Persebaya Surabaya di depan pendukungnya," kata Fadil Sausu.

Gelandang asal Palu tersebut menambahkan, selain masalah mental ia juga meminta dukungan masyarakat Bali agar tim Serdadu Tridatu sukses meraih poin.

"Selain mental, tentu kami juga harus kerja keras menghadapi Persebaya dengan materi pemain yang mereka punya," ucap Fadil Sausu

"Kami juga harus benar-benar disiplin dan menjaga konsentrasi selama pertandingan. Mohon dukungan juga dari seluruh masyarfakat Bali, semoga kami bisa meraih poin hari ini," kata Fadil Sausu menambahkan.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 

Dalam 4 pertandingan timnas U-16 Indonesia mampu mencetak 27 gol dari 9 pemain. . #timnasu16indonesia #banggasepakbolakita #afcu16

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom) on

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Metta Rahma Melati
Sumber : baliutd.com
REKOMENDASI HARI INI

Sebelum Tampil di ASEAN Cup 2024, Timnas Indonesia Uji Coba Lawan Bali United

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Fulham
12
18
10
Newcastle
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
13
17
10
Empoli
13
16
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136