Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Man United Tumpul Lawan Tim Kasta Ketiga, Solskjaer Ingatkan Sentuhan di Depan Gawang

By Henrikus Ezra Rahardi - Kamis, 26 September 2019 | 08:00 WIB
Ekspresi pelatih Manchester United, Ole Gunnar Solskjaer.
TWITTER.COM/SOLSKJAERMIND
Ekspresi pelatih Manchester United, Ole Gunnar Solskjaer.

BOLASPORT.COM- Pelatih Manchester United, Ole Gunnar Solskjaer, mengingatkan para pemain agar lebih bermain lebih baik, usai tertatih-tatih di Carabao Cup.

Tekanan kepada pelatih Manchester United, Ole Gunnar Solskjaer, semakin meningkat, usai ditahan klub kasta ketiga Inggris, Rochdale, selama 90 menit pada Rabu (25/9/2019)..

Namun, United kemudian berhasil lolos dari lubang jarum usai memenangi babak adu penalti dengan skor 5-3.

Penyerang muda United, Mason Greenwood, membuat timnya memimpin satu gol lebih dulu pada menit ke-68.

Baca Juga: Isi WhatsApp Ronaldo ke Messi Setelah Acara Penghargaan FIFA

Rochdale kemudian menyamakan kedudukan ketika bek berusia 16 tahun, Luke Matheson, membawa laga kemudian berakhir imbang di waktu normal.

Dilansir BolaSport.com dari Mirror, pelatih Manchester United, Ole Gunnar Solskjaer, mengungkapkan soal sentuhan di depan gawang.

"Kami selalu dapat unggul satu gol di banyak pertandingan dan sekali lagi akan sama dan berpikir, ayolah buatlah gol kedua dan itulah kuncinya," ucap Solskjaer.

 Baca Juga: Hasil dan Klasemen Liga Spanyol - Tarian Duo Brasil dan Titisan Ronaldo Beri Kemenangan Duo Madrid

"Inilah cara belajar di klub, Anda tak dapat berpangku tangan dan merasa cukup, jika Anda nyaman dengan rasa cukup, itu bukan yang kami inginkan."

"Kami mampu mengendalikan diri di babak adu penalti dengan sangat baik, kami sangat senang dengan rasa percaya diri, kami lebih baik kala melakoni babak adu penalti daripada saat pertandingan sesungguhnya," tutur Solskjaer menambahkan.

Setelah memenangi laga kontra Rochdale, Manchester United akan menghadapi Chelsea di babak 16 besar Carabao Cup pada Oktober 2019.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Bagas Reza Murti
Sumber : mirror.co.uk
REKOMENDASI HARI INI

Performa Barcelona Disebut Lionel Messi Spektakuler, Hansi Flick Merasa Terhormat

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X