Dalam pertandingan terakhir mereka musim ini, Shan United mengeluarkan daya tembak pada saat memasuki babak kedua.
Mereka mencetak gol melalui sumbangan brace dari Dway Ko Ko Chit pada menit ke-63 dan 87’, lalu diikuti satu gol yang dicetak William (68’).
Rakhine membalaskan satu gol pada menit ke-86 dari sepakan penalti Samuel.
Baca Juga: Cedera Pulih, Pemain Kamboja Langsung Ancam Klub Kaya Malaysia
Tunggal Putra Denmark Ini Ungkap Perasaan Usai Tersingkir dari Korea Open 2019 Karena Jojo https://t.co/IIGlronKLn
— BolaSport.com (@BolaSportcom) September 26, 2019
Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik
channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P
Editor | : | Estu Santoso |
Sumber | : | Aseanfootbal.org |
Komentar