Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Juventus dan Napoli Mengintai, Gelandang Lyon Dipagari Harga Mahal

By Bonifasius Anggit Putra Pratama - Kamis, 26 September 2019 | 17:55 WIB
Gelandang tengah Olympique Lyon, Houssem Aouar.
TWITTER.COM/JOUEURSFR
Gelandang tengah Olympique Lyon, Houssem Aouar.

BOLASPORT.COM - Olympique Lyon memilih untuk memasang banderol mahal terhadap gelandang muda mereka, Houssem Aouar, setelah dua klub Liga Italia, Juventus dan Napoli meminati sang pemain.

Houssem Aouar merupakan gelandang muda milik Olympique Lyon. Ia tercatat sukses menembus skuat utama Olympique Lyon pada Juli 2016.

Meski sukses menembus skuat inti pada musim 2016-2017, peranan penting Houssem Aouar baru terlihat pada musim-musim berikutnya.

 Baca Juga: Muncul 3 Bukti Rekayasa Kemenangan Messi sebagai Pemain Terbaik FIFA 2019

Berperan sebagai jenderal di lini tengah, Aouar menjadi ruh permainan Lyon.

Pada musim 2018-2019, gelandang berusia 21 tahun itu bahkan nyaris bermain penuh di Liga Prancis dengan menorehkan 35 kali starter dari 37 pertandingan.

Selama berseragam Lyon, Aouar telah bermain sebanyak 102 pertandingan di berbagai ajang kompetitif dengan mengemas 12 gol dan 19 assist.

Penampilan memikat Aouar bersama Lyon rupanya membuat sejumlah klub raksasa Eropa kepincut untuk meminangnya.

Tak terkecuali dari negara Italia, dua klub raksasa Juventus dan Napoli mengintai pemain asal Prancis tersebut.

Baca Juga: Mantan Kapten Barcelona Tolak Jabatan Strategis di Klub Lama

Menyadari aset berharganya diincar oleh klub-klub top Eropa, Lyon pun memutuskan memagari sang pemain dengan harga mahal.

Dilansir BolaSport.com dari Calciomercato, Lyon mengindikasikan bahwa Aouar tidak akan dilepas ke klub mana pun bila tidak ada tawaran di atas 60 juta euro (sekitar Rp 930 miliar).

Patokan harga mahal tersebut menjadi sinyal bagi klub-klub lain untuk melupakan niat mereka mendatangkan Aouar.

Baik Juventus maupun Napoli tertarik untuk mendatangkan gelandang muda tersebut meski label harga mahal bagi sang pemain menjadi ganjalan utama.

Selain Juventus dan Napoli, Manchester City dan Real Madrid turut dikabarkan meminati Aouar untuk didatangkan pada bursa transfer selanjutnya.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Thoriq Az Zuhri Yunus
Sumber : Calciomercato

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
16
39
2
Chelsea
17
35
3
Arsenal
17
33
4
Nottm Forest
17
31
5
Bournemouth
17
28
6
Aston Villa
17
28
7
Man City
17
27
8
Newcastle
17
26
9
Fulham
17
25
10
Brighton
17
25
Klub
D
P
1
Persebaya
16
37
2
Persib
15
35
3
Persija Jakarta
16
28
4
PSM
16
27
5
Borneo
16
26
6
Dewa United
16
25
7
Arema
16
25
8
Bali United
15
24
9
Persik
16
24
10
Persita
16
24
Klub
D
P
1
Atlético Madrid
18
41
2
Real Madrid
18
40
3
Barcelona
19
38
4
Athletic Club
19
36
5
Villarreal
18
30
6
Mallorca
19
30
7
Real Sociedad
18
25
8
Girona
18
25
9
Real Betis
18
25
10
Osasuna
18
25
Klub
D
P
1
Atalanta
17
40
2
Napoli
17
38
3
Inter
15
34
4
Lazio
17
34
5
Fiorentina
15
31
6
Juventus
17
31
7
Bologna
16
28
8
Milan
16
26
9
Udinese
16
20
10
Roma
17
19
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165
Close Ads X