Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Hasil Lengkap Liga Prancis - Neymar Jadi Pahlawan Lagi, PSG di Puncak

By Ade Jayadireja - Minggu, 29 September 2019 | 07:15 WIB
Neymar dan Kylian Mbappe merayakan kemenangan PSG atas Bordeaux pada Sabtu (28/9/2019).
TWITTER.COM/PSG
Neymar dan Kylian Mbappe merayakan kemenangan PSG atas Bordeaux pada Sabtu (28/9/2019).

BOLASPORT.COM - Neymar lagi-lagi jadi pahlawan bagi Paris Saint-Germain (PSG) pada laga pekan kedelapan Liga Prancis 2019-2020.

PSG sukses memetik kemenangan 1-0 kala bertandang ke markas Bordeaux di Stade Matmut-Atlantique, Sabtu (28/9/2019).

Neymar jadi penentu kemenangan tim tamu lewat gol tunggalnya pada menit ke-70.

Baca Juga: Hasil Liga Spanyol - Derbi Madrid ke-274 Tanpa Pemenang

Dalam posisi tak terkawal di mulut gawang, bintang timnas Brasil itu tanpa mengalami kesulitan menyambar umpan Kylian Mbappe.

Ini menjadi kali ketiga Neymar menjadi pahlawan PSG pasca-comeback.

Sebelumnya, ia juga jadi penentu kemenangan 1-0 timnya kala berjumpa Strasbourg dan Olympique Lyon.

Baca Juga: Cetak Assist, Kiper Barcelona Masuk Sejarah

Berkat gol tunggal Neymar ke gawang Bordeaux, PSG memuncaki klasemen dengan koleksi 18 poin.

Le Parisien dibuntuti oleh Angers, yang mengumpulkan 16 angka seusai bermain imbang 1-1 dengan Amiens.

Pada pertandingan lainnya, Nantes berhasil bertahan di peringkat ketiga berkat kemenangan tipis 1-0 di rumah Olympique Lyon.

Baca Juga: Liverpool Hanya Menang Tipis Atas Sheffield, Juergen Klopp Tak Senang

Hasil Liga Prancis, Sabtu (28/9/2019):

  • Olympique Lyon 0-1 Nantes (Fernando Marcal 58'-bd)
  • Bordeaux 0-1 PSG (Neymar 70')
  • Nice 1-1 Lille (Kasper Dolberg 13'; Luis Araujo 24')
  • Angers 1-1 Amiens (Rachid Alioui 83'; Steven Mendoza 13')
  • Monaco 4-1 Stade Brestois (Wissam Ben Yedder 26', Islam Slimani 62'-pen, Gelson Martns 73', Keita Balde 90'; Mendy 77')
  • Mets 2-2 Toulouse (Mouhamaddou Diallo 4', Ibrahima Diani 90'-pen; Wesley Said 86', Efthymios Koulouris 90')
  • Reims 1-2 Dijon (Xavier Chavalerin 17'; Julio Tavares 19', Mama Balde 48')

 

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Dwi Widijatmiko
Sumber : BolaSport.com
REKOMENDASI HARI INI

Dikritik Pemain Jepang, Kemenpora Cari Solusi Tingkatkan Kualitas Rumput SUGBK Sebelum Timnas Indonesia Main

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Fulham
12
18
10
Newcastle
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
13
17
10
Empoli
13
16
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136