Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

F1 GP Rusia 2019 - Charles Leclerc Masih Percaya Sebastian Vettel

By Agustinus Rosario - Minggu, 29 September 2019 | 23:54 WIB
Dua pembalap Ferrari, Charles Leclerc (kiri) dan Sebastian Vettel (kanan)
twitter.com/ScuderiaFerrari
Dua pembalap Ferrari, Charles Leclerc (kiri) dan Sebastian Vettel (kanan)

BOLASPORT.COM - Charles Leclerc mengaku kontroversi yang terjadi di tim Ferrari saat GP Rusia 2019 tidak mengurangi kepercayaannya pada partnernya.

Laju kemenangan Ferrari yang sudah berlangsung selama tiga seri akhirnya terhenti pada seri GP Rusia yang berakhir Minggu (29/9/2019).

Pada balapan yang digelar di Sirkuit Sochi tersebut, Tim Kuda Jingkrak akhirnya harus mengakui keunggulan Mercedes yang mampu meraih posisi juara dan runner up sekaligus.

Ferrari harus puas dengan hanya menyetorkan satu nama pembalap di tangga podium, yakni Charles Leclerc.

Sementara rekan setim Leclerc, Sebastian Vettel, harus mengakhiri balapan lebih awal karena mengalami masalah dengan mesin mobilnya.

Namun begitu, jauh sebelum terjadi insiden tersebut, strategi tim Ferrari sudah mengundang kontroversi.

Pada awal balapan, Leclerc tampak memberikan kesempatan kepada Vettel untuk mengambil alih posisi pemimpin balapan dengan memanfaatkan slipstream yang dibuatnya.

Namun, rencana Ferrari untuk menukar posisi Leclerc dengan Vettel di tengah balapan hampir gagal total karena Vettel memacu mobilnya terlalu kencang.

Baca Juga: Diproyeksikan Jadi Kapten Man United, Bek Termahal Dunia Masih Ingin Belajar


REKOMENDASI HARI INI

Bobotoh Ayo Bantu, Persib Segera Punya Training Center Seluas 10 Hektar Terbesar dan Termewah di Indonesia

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
12
33
2
Real Madrid
11
24
3
Atlético Madrid
12
23
4
Villarreal
11
21
5
Osasuna
12
21
6
Athletic Club
12
19
7
Real Betis
12
19
8
Mallorca
12
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Celta Vigo
12
16
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X