Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Borneo FC Konfirmasi Laga Tunda Kontra Persebaya Digelar Oktober

By Bayu Chandra - Kamis, 3 Oktober 2019 | 09:53 WIB
Borneo FC Vs Persija Jakarta pada pekan ke-21 Liga 1 2019 di Stadion Segiri, Samarinda, Jumat (27/9/2019).
MEDIA PERSIJA JAKARTA
Borneo FC Vs Persija Jakarta pada pekan ke-21 Liga 1 2019 di Stadion Segiri, Samarinda, Jumat (27/9/2019).

BOLASPORT.COM - Pertandingan Persebaya Surabaya melawan Borneo FC akhirnya direncanakan digelar pada 11 Oktober 2019 oleh PT Liga Indonesia Baru (PT LIB).

Sesuai jadwal pertandingan Persebaya Surabaya melawan Borneo FC pada pekan ke-22 Liga 1 2019 akan digelar di Stadion Gelora Bung Tomo (GBT) Surabaya, pada Rabu (2/10/2019).

Namun, pertandingan Persebaya Surabaya melawan Borneo FC akhirnya belum terlaksana setelah pihak panitia pelaksana (panpel) tuan rumah gagal mendapatkan izin keramaian dari pihak kepolisian.

Pihak panpel Persebaya Surabaya tidak mendapat izin keramaian dari kepolisian karena pertandingan berbarengan dengan aksi demo buruh.

Baca Juga: Berkah Penundaan Laga Persebaya Vs Borneo FC bagi Irfan Jaya

Alhasil, PT Liga Indonesia Baru (PT LIB) selaku operator kompetisi Liga 1 2019 membuat jadwal ulang pertandingan Persebaya Surabaya melawan Borneo FC dan direncanakan digelar pada 11 Oktober 2019.

Kabar ini pun dibenarkan oleh manajer Borneo FC, Dandri Dauri.

"Kami baru mendapat surat terkait penundaan dan penjadwalan ulang pertandingan melawan tuan rumah Persebaya tadi malam," ucap Dandri Dauri dilansir dari laman resmi klub.

"Dalam isi surat tersebut pertandingan akan digeser ke tanggal 11 Oktober 2019," ujar Dandri Dauri.

Dandri Dauri menambahkan, penundaan laga Persebaya melawan Borneo FC ini jelas membawa dampak untuk persiapan timnya.

Baca Juga: Persija Jakarta Fokus Tingkatkan Stamina dan Taktikal untuk Hadapi Borneo FC di Laga Tunda

Meski demikian, dirinya menyebut manajemen, pelatih, dan pemain harus mengambil sisi positif dari penundaan laga melawan Persebaya Surabaya.

"Yang penting tim pelatih sudah tahu bagaimana menyusun program mereka untuk pemain," kata Dandri Dauri.

"Ini masih dalam tahap pembicaraan apakah setelah lawan Persija Jakarta kita lanjut ke Surabaya atau akan pulang terlebih dahulu ke Samarinda," ucap Dandri Dauri.

Borneo FC tampil cukup menjanjikan sepanjang putaran kedua kompetisi Liga 1 2019.

Tim asuhan Mario Gomez tersebut berhasil menempati peringkat keempat klasemen sementara Liga 1 2019 dengan raihan 33 poin.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 

Prediksi susunan pemain Inter Milan untuk laga melawan Barcelona. . #barcelona #ucl #intermilan

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom) on

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Taufan Bara Mukti
Sumber : Borneofc.id
REKOMENDASI HARI INI

Jorge MartinJadi Korban Polemik 2 Acara TV, Diancam Tidak Akan Tampil karena Perjanjian Eksklusif

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X