Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Jelang Laga Lawan Sevilla, Barcelona Dilanda Krisis Pemain Belakang

By Bonifasius Anggit Putra Pratama - Jumat, 4 Oktober 2019 | 13:00 WIB
Tampak bek tengah senior Barcelona, Gerard Pique, memberikan salam kepada para pendukung klub seusai laga melawan Getafe, Sabtu (28/9/2019).
TWITTER.COM/SBOBET
Tampak bek tengah senior Barcelona, Gerard Pique, memberikan salam kepada para pendukung klub seusai laga melawan Getafe, Sabtu (28/9/2019).

BOLASPORT.COM - Barcelona akan menghadapi Sevilla pada lanjutan pertandingan Liga Spanyol 2019-2020 dan lini belakang menjadi masalah utama jelang laga.

Pekan kedelapan Liga Spanyol musim 2019-2020 bakal mempertemukan Barcelona dan Sevilla.

Barcelona akan bertindak sebagai tuan rumah kala menjamu tamunya Sevilla di Stadion Camp Nou.

Jelang menghadapi Sevilla, Barcelona tengah dilanda krisis pemain belakang menyusul sejumlah pemain yang absen.

 Baca Juga: Diminati Klub-klub Inggris, Wonderkid Milik Real Madrid Menolak Halus

Dilansir BolaSport.com dari La Liga, El Barca tidak bakal diperkuat oleh salah satu bek andalannya, Clement Lenglet , akibat hukuman kartu merah.

Clement Lenglet mendapat kartu merah usai menerima kartu kuning kedua pada laga melawan Getafe satu pekan lalu.

Pada duel melawan Sevilla, Minggu (6/10/2019), uet lini belakang Barcelona diyakini bakal diisi oleh Gerard Pique dan bek muda, Jean-Clair Todibo.

Blaugrana masih belum bisa memainkan Samuel Umtiti karena bek asal Prancis itu tengah dibekap cedera.


Editor : Bagas Reza Murti
Sumber : La Liga
REKOMENDASI HARI INI

Shin Tae-yong Tidak Panggil Pemain Senior dan Abroad untuk Bela Timnas Indonesia di Piala AFF 2024

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
11
30
2
Real Madrid
11
24
3
Villarreal
11
21
4
Atlético Madrid
11
20
5
Mallorca
12
19
6
Athletic Club
11
18
7
Real Betis
11
18
8
Osasuna
11
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Sevilla
11
15
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X