Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Jelang Kualifikasi Piala Dunia 2022, Satu Pemain Malaysia Frustrasi

By Estu Santoso - Jumat, 4 Oktober 2019 | 21:00 WIB
Gelandang timnas Malaysia, Azam Azih (tengah) saat membela Pahang FA kontra tuan rumah Melaka United pada leg pertama perempat final Piala Malaysia 2019 di Stadion Hang Jebat, 22 September 2019.
FACEBOOK.COM/OFFICIALPAHANGFA
Gelandang timnas Malaysia, Azam Azih (tengah) saat membela Pahang FA kontra tuan rumah Melaka United pada leg pertama perempat final Piala Malaysia 2019 di Stadion Hang Jebat, 22 September 2019.

BOLASPORT.COM - Gelandang timnas Malaysia, Nor Azam Azih tidak bisa menyembunyikan rasa frustrasi jelang skuad Harimau Malaya main pada lanjutan Kualifikasi Piala Dunia 2022 zona Asia.

Selain Kualifikasi Piala Dunia 2022 zona Asia, timnas Malaysia akan melakoni uji coba internasional dan pemain ini dipastikan tak ada bersama skuad Harimau Malaya.

Nor Azam Azih harus mengundurkan diri dari timnas Malaysia setelah didiagnosis dengan cedera pergelangan kaki kanan.

Situasi memaksa pemain Pahang FA ini untuk melupakan persahabatan internasional Malaysia melawan timnas Sri Lanka di Stadion Nasional Bukit Jalil, Kuala Lumpur, Sabtu (5/10/2019) malam.

Bahkan, dia juga diprediksi belum pulih saat Malaysia main pada Kualifikasi Piala Dunia 2022 melawan tuan rumah timnas Vietnam di Hanoi pada 10 Oktober 2019.

Azam Azih mengatakan, dia masih merasa sakit di pergelangan kaki terutama setelah berlari dan aktivitas ringan.

Baca Juga: Jelang Laga Kualifikasi Piala Dunia 2022, Malaysia Kehilangan 5 Pemain

Baca Juga: Termasuk Indonesia, Klub Malaysia Ini Sumbang 6 Pemain ke Tiga Negara

”Rasa pada luka saya masih sama saat berlari kembali dan pembengkakan akan meningkat setelah itu,” ujar Azam Azih, yang dikutip BolaSport.com dari Harian Metro.

”Saya tidak berpikir saya akan dapat pulih cepat (sebelum laga kontra Vietnam).”

”Tetapi, saya akan memiliki beberapa hari pemulihan dan tak mikir bermain di Hanoi. Saya hanya fokus pada pemulihan dengan fisioterapi sekarang,” ujarnya.

Azam Azih pun mengatakan, dia kecewa tetapi harus patuh demi cederanya pulih dan kembali normal.

”Saya pikir kami memiliki lebih banyak pertandingan, setelah lawan Vietnam, ada dua atau tiga pertandingan lagi,” tutur Azam Azih.

Baca Juga: Menuju Piala AFF, Timnas Futsal Indonesia di Jepang dan Ini Agendanya

Baca Juga: Indonesia Resmi Jadi Tuan Rumah Festival Sepak Bola Dunia U-12 2020

”Jika saya tidak bisa bermain lawan Vietnam, panggilan tim nasional berikutnya, maka saya akan melakukan apa yang saya bisa,” katanya.

Masalah cedera Nor Azam Azih bukan yang pertama sejak pemain berusia 24 tahun itu dipilih oleh pelatih Tan Cheng Hoe sebelum kampanye Piala AFF 2018.

Kehadiran gelandang enerjik ini sangat penting dalam timnas Malaysia, yang sering kesulitan mengontrol bola di tengah.

Dua laga awal Kualifikasi Piala Dunia 2022 melawan Indonesia dan Uni Emirat Arab (UEA) bulan lalu, dia tampil penuh sebagai starter.

Azam Azih pun membuktikan bahwa kehadirannya bisa berdampak positif pada lini tengah tengah skuad Harimau Malaya.

Dalam aksinya itu, Malaysia mencatatkan kemenangan 3-2 atas tuan rumah Indonesia dan hampir mengejutkan UEA sebelum kalah dengan skor 1-2.

Baca Juga: Cedera Lutut, Dua Pemain Bhayangkara FC U-20 Kompak Jalani Operasi

Baca Juga: Semifinal Liga Champions Asia 2019, Anak Asuh Fabio Cannavaro Tumbang

Baca Juga: Kejutan Terjadi di Liga Timor Leste 2019, Juaranya Klub Promosi

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Estu Santoso
REKOMENDASI HARI INI

Cristiano Ronaldo Cetak Gol ke-913, Al Nassr Hajar Wakil Qatar di Liga Champions Asia

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Newcastle
11
18
10
Fulham
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
12
16
10
Empoli
12
15
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136