Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Statistik Menyedihkan Zidane Setelah Balik ke Real Madrid

By Ade Jayadireja - Sabtu, 5 Oktober 2019 | 19:45 WIB
Pelatih Real Madrid, Zinedine Zidane.
LALIGA
Pelatih Real Madrid, Zinedine Zidane.

BOLASPORT.COM - Diharapkan jadi penyelamat, Zinedine Zidane justru kehilangan sentuhan magisnya setelah balik melatih Real Madrid.

Tanggal 11 Maret 2019 menandai kembalinya Zinedine Zidane ke kursi pelatih Real Madrid.

Sosok asal Prancis itu dipekerjakan lagi setelah El Real mengalami rentetan hasil buruk di tangan pelatih Santiago Solari.

Baca Juga: Semen Padang FC Lanjutkan Catatan Tak Terkalahkan Usai Tumbangkan BLFC

"Kenapa saya memutuskan kembali? Sebab, presiden klub memanggil dan saya mencintai tempat ini," tutur Zidane sewaktu diperkenalkan sebagai pelatih Madrid untuk kali kedua.

"Tim membutuhkan perubahan. Setelah tak memenangi apapun, skuat butuh perubahan," ucap sang nakhoda menambahkan.

Sejak acara perkenalan tersebut, Zidan sudah membawa Madrid melewati 20 pertandingan dengan hasil yang sangat mengecewakan.

Baca Juga: Yevhen Bokhashvili Akhiri Paceklik Gol, Dua Gol Ia Persembahkan untuk Sosok Ini

Baca Juga: MotoGP Thailand 2019 - Dovizioso Yakin Yamaha Akan Kuat Saat Balapan

Mereka menuai sembilan kemenangan, lima kekalahan, dan enam hasil seri.

Catatan tersebut jomplang dengan statistik Zizou ketika periode pertama membesut Madrid.

Saat kali pertama diangkat sebagai pelatih Si Putih pada 2016, ia sanggup membawa timnya meraih 16 kemenangan, dua kekalahan, dan dua kali seri dari 20 partai perdana.

Periode pertama kepelatihan Zidane pun terbilang sangat sukses.

Eks gelandang Juventus itu mampu mempersembahkan sembilan trofi dalam waktu dua tahun, termasuk tiga Liga Champions.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Bagas Reza Murti
Sumber : Bleacher Report
Berikan Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
29
70
2
Arsenal
28
55
3
Nottm Forest
28
51
4
Chelsea
28
49
5
Man City
28
47
6
Newcastle
28
47
7
Brighton
28
46
8
Aston Villa
29
45
9
Bournemouth
28
44
10
Fulham
28
42
Klub
D
P
1
Persib
23
50
2
Persebaya
23
41
3
Dewa United
23
40
4
Persija Jakarta
23
40
5
Bali United
22
37
6
Borneo
23
35
7
Persita
23
35
8
PSM
23
33
9
Persik
23
33
10
Arema
22
32
Klub
D
P
1
Barcelona
26
57
2
Real Madrid
27
57
3
Atlético Madrid
27
56
4
Athletic Club
27
49
5
Villarreal
26
44
6
Real Betis
27
41
7
Mallorca
27
37
8
Rayo Vallecano
27
36
9
Celta Vigo
27
36
10
Sevilla
27
36
Klub
D
P
1
Inter
28
61
2
Napoli
28
60
3
Atalanta
28
58
4
Juventus
28
52
5
Lazio
28
51
6
Bologna
28
50
7
Roma
28
46
8
Fiorentina
28
45
9
Milan
28
44
10
Udinese
28
40
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165
Close Ads X