Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Kembali Balapan di Suzuka, Charles Leclerc Ingat Sosok Jules Bianchi

By Agung Kurniawan - Rabu, 9 Oktober 2019 | 16:55 WIB
Aksi Charles Leclerc (Ferrari) saat tampil dalam sesi latihan bebas ketiga F1 GP Monako 2019, Sabtu (25/5/2019)
TWITTER.COM/SCUDERIAFERRARI
Aksi Charles Leclerc (Ferrari) saat tampil dalam sesi latihan bebas ketiga F1 GP Monako 2019, Sabtu (25/5/2019)

"Saya tidak bisa menyembunyikan fakta bahwa musim lalu merupakan musim yang sulit bagi saya untuk membalap di trek ini untuk pertama kalinya," sambung Leclerc.

"Hal itu karena saya selalu ingat akan sosok Bianchi. Saya mencintai balapan, tapi saya sudah membuat tempat ini tak terpisahkan dengan tragedi itu," tambahnya lagi.

Pembalap berusia 21 tahun itu mengungkapkan bahwa Suzuka merupakan salah satu sirkuit balap terbaik meskipun karakter lintasannya sangat menuntut dari sisi teknis.

"Sirkuit ini sangat unik dan cukup menuntut dari segi teknis, namun dengan hal itu saya akan mengatakan bahwa ini salah satu yang terbaik yang pernah ada," lanjut Leclerc.

"Anda akan menemukan tikungan cepat dan lintasan chicane yang bertipe lambat, semua ini akan menjadi sebuah ikon untuk lintasan ini," kata Charles Leclerc mengakhiri.

Baca Juga: Maverick Vinales Mulai Isyaratkan Ingin Hengkang dari Yamaha?

Rangkaian sesi F1 Jepang 2019 akan berlangsung pada akhir pekan ini, tepatnya pada tanggal 10-13 Oktober.

Namun, pada saat berita ini diturunkan, rangkaian sesi F1 Jepang 2019 tersebut terancam tidak bisa berjalan sesuai jadwal lantaran adanya ancaman dari Topan Hagibis.

Dikutip BolaSport.com dari Motorsport, sejauh ini FIA tengah memantau cuaca dan bersama pihak penyelenggara mempertimbangkan untuk mengubah jadwal.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 

AC Milan telah bongkar pasang pelatih sejak pemecatan Massimilliano Allegri pada tahun 2014. Rata-rata AC Milan berganti pelatih setiap 7-8 bulan sekali. #ACMilan #LigaItalia #MarcoGiampaolo

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom) on

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Ardhianto Wahyu Indraputra
Sumber : Motorsport, Tuttomotorioweb.com
REKOMENDASI HARI INI

Kualitas Wasit Meningkat, Yoshimi Ogawa Akui Komunikasi PSSI dan Klub Makin Bagus

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Fulham
12
18
10
Newcastle
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
13
17
10
Empoli
13
16
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X