Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Bert van Marwijk Siapkan Dua Pemain Terbaik Asia Vs Timnas Indonesia

By Muhammad Robbani - Rabu, 9 Oktober 2019 | 22:00 WIB
Duo pilar timnas Uni Emirat Arab (UEA), Ahmed Khalil dan Omar Abdulrahman.
THENATIONAL.AE
Duo pilar timnas Uni Emirat Arab (UEA), Ahmed Khalil dan Omar Abdulrahman.

BOLASPORT.COM - Timnas Uni Emirat Arab berpotensi mengandalkan dua pemain terbaik Asia edisi 2015 dan 2016 untuk menghadapi timnas Indonesia.

Mereka adalah Ahmed Khalil yang merupakan pemain terbaik Asia 2015 dan Omar Abdulrahman peraih gelar serupa untuk edisi 2016.

Timnas UEA akan menjamu timnas Indonesia pada matchday ketiga babak kedua Kualifikasi Piala Dunia 2022 zona Asia di Stadion Al Maktoum, Dubai, Kamis (10/10/2019).

Ahmed Khalil baru dipanggil timnas UEA lagi setelah absen pada laga pertama kontra timnas Malaysia karena alasan pribadi.

Sementara Omar Abdulrahman belum pulih betul dari cedera meski sudah tampil 17 menit saat jumpa tuan rumah timnas Malaysia pada laga pertama timnas UEA di ajang ini.

"Omar Abdulrahman adalah pemain luar biasa, kalian bisa melihat hal itu saat ini," kata pelatih timnas UEA, Bert van Marwijk saat memberikan keterangan pers, dikutip dari laman resmi Federasi Sepak Bola UEA.

Suasana konferensi pers timnas Uni Emirat Arab yang dihadiri pelatih Bert van Marwijk, Rabu (9/10/2019).
UAEFA.AE
Suasana konferensi pers timnas Uni Emirat Arab yang dihadiri pelatih Bert van Marwijk, Rabu (9/10/2019).

Baca Juga: Bert van Marwijk Sebut Timnas Indonesia Punya Pemain Spesial

"Sebagai pelatih yang bekerja dengannya, dia terus berkembang pesat (seusai cedera) dan itu terlihat dalam pemusatan latihan kami di Bahrain," ujarnya menambahkan.


Editor : Metta Rahma Melati
Sumber : BolaSport.com
REKOMENDASI HARI INI

PSSI Siapkan Bonus Besar Jika Timnas Indonesia Bisa Rebut Enam Poin di Empat Laga Sisa Kualifikasi Piala Dunia 2026

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X