Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Persija Vs Semen Padang, Eduardo Almeida Incar Misi Berat di Markas Macan Kemayoran

By Bayu Chandra - Senin, 14 Oktober 2019 | 12:00 WIB
Pelatih asal Portugal, Eduardo Almeida, saat berbincang bersama CEO Semen Padang, Hasfi Rafiq, pada sesi latihan tim 12 September 2019.
LIGA-INDONESIA.ID
Pelatih asal Portugal, Eduardo Almeida, saat berbincang bersama CEO Semen Padang, Hasfi Rafiq, pada sesi latihan tim 12 September 2019.

BOLASPORT.COM - Pelatih Semen Padang, Eduardo Almeida, bertekad siap membawa timnya menang atas Persija Jakarta pada laga tunda pekan ke-10 Liga 1 2019 di Stadion Patriot Candrabhaga, Bekasi, Jawa Barat, Rabu (16/10/2019).

Semen Padang akhirnya mendapat kepastian jadwal laga melawan Persija Jakarta setelah beberapa pekan pertandingan ditunda akibat situasi keamanan yang tidak kondusif di Jakarta.

Bermain di markas Persija Jakarta, Semen Padang menargetkan siap meraih kemenangan untuk membawa tim lepas dari zona degradasi Liga 1 2019.

Sebab, hingga pekan ke-23 Liga 1 2019 Semen Padang masih berada di peringkat ke-18 dengan raihan 19 poin dan Persija Jakarta berada diperingkat ke-14 dengan 20 poin.

Baca Juga: Kesiapan Persija Hadapi Semen Padang Setelah Lama Absen Bertanding

Semen Padang memiliki modal bagus pada empat laga terakhirnya di Liga 1 2019 di mana mereka dapat bermain imbang dan sisanya menang.

Dilansir BolaSport.com dari laman resmi klub, Senin (14/10/2019) pelatih Semen Padang, Eduardo Almeida, mengatakan saat ini kondisi timnya dalam keadaan siap seratus persen untuk menghadapi Persija Jakarta.

Target tiga angka pun dicanangkan Semen Padang untuk menghadapi Persija Jakarta meski laga tidak akan mudah karena Macan Kemayoran mendapat dukungan besar dari fan setianya, The Jak Mania.

"Kita terus menyiapkan tim dengan intens menjelang menghadapi Persija Jakarta. Setiap laga bagi kita harus mampu meraih poin. Menghadapi Persija Jakarta kita optimistis mampu meraih kemenangan," kata Eduardo.


Editor : Bagas Reza Murti
Sumber : semenpadangfc.co.id
REKOMENDASI HARI INI

Hasil dan Klasemen Liga Inggris - Man City dan Arsenal Ternoda, Liverpool Selamat dari Neraka

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
11
30
2
Real Madrid
11
24
3
Villarreal
11
21
4
Atlético Madrid
11
20
5
Mallorca
12
19
6
Athletic Club
11
18
7
Real Betis
11
18
8
Osasuna
11
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Sevilla
11
15
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X