Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Kebohongan yang Bikin Gelandang Real Madrid Sukses

By Ade Jayadireja - Selasa, 15 Oktober 2019 | 15:30 WIB
Striker muda Brasil, Vinicius Junior, memeluk Casemiro yang mencetak gol untuk Real Madrid saat berh
TWITTER.COM/REALMADRID
Striker muda Brasil, Vinicius Junior, memeluk Casemiro yang mencetak gol untuk Real Madrid saat berh

BOLASPORT.COM - Berawal dari sebuah kebohongan, kini Casemiro menuai sukses bersama Real Madrid dan timnas Brasil.

Publik mengenal Casemiro sebagai gelandang bertahan yang tangguh.

Sebenarnya, sosok kelahiran Sao Jose dos Campos itu bukanlah pemain tengah.

Ia datang ke trial di akademi Sao Paulo pada 2002 sebagai seorang striker.

Baca Juga: Indonesia Vs Vietnam, Simon McMenemy Enggan Bocorkan Hal Ini ke Media

Namun, karena banyaknya pesaing di lini depan dan demi lolos seleksi, Casemiro sedikit berbohong.

"Ada sekitar 300 peserta dan mereka cuma memilih 50 orang. Sewaktu ditanya siapa saja yang beroperasi sebagai penyerang, sebanyak 40 anak mengangkat tangan," tutur Casemiro seperti dikutip BolaSport.ocm dari AS.

"Kemudian saat pelatih bertanya siapa saja yang menjadi gelandang bertahan, cuma tujuh atau delapan anak yang mengangkat tangan. Jadi, saya memutuskan sebagai gelandang bertahan," kata pria yang kini berumur 27 tahun itu.

Baca Juga: Punya Insting Lebih Tajam, Valentino Rossi Lebih Hebat dari Marquez?

Baca Juga: Rekor 700 Gol, Bagian Tubuh Cristiano Ronaldo Ini yang Paling Bahaya

Rupanya kebohongan kecil Casemiro sempat terendus oleh sang pelatih.

"Saya berlakon sebagai gelandang bertahan selama trial dan pelatih bilang, 'Kamu bukan gelandang bertahan, tetapi striker'. Saya tetap bersikukuh pada kata-kata sebelumnya," ucap Casemiro.

Casemiro pindah ke Madrid pada 2012 setelah mengukir 112 penampilan bersama Sao Paulo.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Dimas Wahyu Indrajaya
Sumber : As

Berikan Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
29
70
2
Arsenal
29
58
3
Nottm Forest
29
54
4
Chelsea
29
49
5
Man City
29
48
6
Newcastle
28
47
7
Brighton
29
47
8
Fulham
29
45
9
Aston Villa
29
45
10
Bournemouth
29
44
Klub
D
P
1
Persib
23
50
2
Persebaya
23
41
3
Dewa United
23
40
4
Persija Jakarta
23
40
5
Bali United
22
37
6
Borneo
23
35
7
Persita
23
35
8
PSM
23
33
9
Persik
23
33
10
Arema
22
32
Klub
D
P
1
Barcelona
27
60
2
Real Madrid
28
60
3
Atlético Madrid
28
56
4
Athletic Club
28
52
5
Villarreal
27
44
6
Real Betis
28
44
7
Mallorca
28
40
8
Celta Vigo
28
39
9
Rayo Vallecano
28
37
10
Sevilla
28
36
Klub
D
P
1
Inter
29
64
2
Napoli
29
61
3
Atalanta
29
58
4
Bologna
29
53
5
Juventus
29
52
6
Lazio
29
51
7
Roma
29
49
8
Fiorentina
29
48
9
Milan
29
47
10
Udinese
29
40
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165
Close Ads X