Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Senior Gagal Total, Timnas U-23 Indonesia Yakin Dapat Emas di SEA Games 2019

By Mochamad Hary Prasetya - Selasa, 22 Oktober 2019 | 15:40 WIB
Suasana latihan timnas U-23 Indonesia di Lapangan G, Senayan, Jakarta, Senin (21/10/2019).
MUHAMMAD ROBBANI/BOLASPORT.COM
Suasana latihan timnas U-23 Indonesia di Lapangan G, Senayan, Jakarta, Senin (21/10/2019).

BOLASPORT.COM - Timnas U-23 Indonesia bertekad mengobati kekecewaan kepada timnas senior dengan cara meraih medali emas di SEA Games 2019.

Kegagalan timnas Indonesia senior pada babak penyisihan Grup G Kualifikasi Piala Dunia 2022 membuat rasa kecewa bagi publik sepak bola Tanah Air.

Meski begitu, masyarakat Indonesia tidak perlu terlalu berkecil hati karena masih ada timnas U-23 Indonesia yang akan tampil pada ajang SEA Games 2019 bulan depan.

Menjadi manajer timnas senior Indonesia memang tak mudah bagi Sumardji.

Baca Juga: Laga Panas Persib Vs Persija Bisa Digelar di Bandung, jika...

Banyak cobaan dan halangan yang datang sehingga timnas Indonesia senior tidak bisa menang dari empat laga di Kualifikasi Piala Dunia 2022.

Ternyata, Sumardji juga menjabat sebagai manajer timnas U-23 Indonesia. Melihat peluang pada SEA Games 2019 nanti, Sumardji yakin anak-anak asuh Indra Sjafri menyabet gelar juara sehingga mendapatkan medali emas.

Terakhir kali tim Merah Putih mendapatkan medali emas di ajang SEA Games adalah pada tahun 1991.

Artinya, sudah 28 tahun skuat Garuda belum mendapatkan medali juara di turnamen multievent tersebut.


Editor : Taufan Bara Mukti
Sumber : BolaSport.com
REKOMENDASI HARI INI

Habis Angkat Timnas Indonesia dari Juru Kunci, Jay Idzes Jadi Wajah Perjuangan Venezia Keluar dari Dasar Klasemen Liga Italia

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Osasuna
14
22
6
Girona
14
21
7
Mallorca
14
21
8
Athletic Club
13
20
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X