Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Real Madrid Menang, Zidane Tetap Tersiksa Selama 72 Menit

By Sri Mulyati - Rabu, 23 Oktober 2019 | 10:15 WIB
Pelatih Real Madrid, Zinedine Zidane.
LALIGA
Pelatih Real Madrid, Zinedine Zidane.

BOLASPORT.COM - Pelatih Real Madrid, Zinedine Zidane, merasa timnya masih memiliki kekurangan setelah menang 1-0 atas Galatasaray pada matchday ketiga Liga Champions di Stadion Turk Telekom, Selasa (22/10/2019).

Real Madrid berhasil mengunci kemenangan atas Galatasaray melalui Toni Kroos pada menit ke-18.

Hasil tersebut membuat Real Madrid berhasil naik ke peringkat kedua klasemen sementara grup A.

Meski begitu, Zinedine Zidane menyoroti beberapa kekurangan dari timnya.

Zidane juga menyebut Galatasaray berhasil memberikan perlawanan yang berbahaya untuk timnya.

Baca Juga: Populer BOLA - Ronaldo Jatuh Cinta Lagi ke Juventus hingga Nomine Ballon d'Or

"Galatasaray punya dua kesempatan emas untuk mencetak gol tetapi penyelamatan Thibaut Courtois sangat krusial," kata Zidane seperti dilansir BolaSport.com dari Marca.

"Saya sebenarnya ingin Real Madrid mencetak gol tambahan karena hal ini membuat tekanan dari lawan jadi berkurang," ucap Zidane menambahkan.

Hingga pertandingan berakhir, Real Madrid belum juga mampu mencetak gol tambahan.


Editor : Dimas Wahyu Indrajaya
Sumber : marca.com
REKOMENDASI HARI INI

Bayern Muenchen Jadi Pembuka Pikiran, Barcelona Kini Mau Serakah

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
11
30
2
Real Madrid
11
24
3
Villarreal
11
21
4
Atlético Madrid
11
20
5
Mallorca
12
19
6
Athletic Club
11
18
7
Real Betis
11
18
8
Osasuna
11
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Sevilla
11
15
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X