Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Target Pelatih Bhayangkara FC Jelang Hadapi Persib di Kandang

By Nezatullah Wachid Dewantara - Rabu, 23 Oktober 2019 | 09:30 WIB
Pelatih dan pemain Bhayangkara FC, Paul Munster serta Wahyu Subo Seto di Stadion PTIK, Jakarta Selatan, Selasa (22/10/2019).
MEDIA BHAYANGKARA FC
Pelatih dan pemain Bhayangkara FC, Paul Munster serta Wahyu Subo Seto di Stadion PTIK, Jakarta Selatan, Selasa (22/10/2019).

BOLASPORT.COM - Pelatih Bhayangkara FC, Paul Munster, ungkap misi yang diemban timnya ketika bersua Persib Bandung dalam Pekan ke-24 Liga 1 2019.

Bhayangkara FC akan menjamu Persib Bandung di Stadion PTIK, Jakarta Selatan pada Rabu (23/10/2019).

Pelatih Bhayangkara FC punya misi tersendiri yang harus dicapai oleh anak asuhnya.

Bertanding di depan para pendukungnya sendiri membuat Munster tak punya alternatif lain untuk mematok target kemenangan.

Baca Juga: Jadwal Siaran Langsung Timnas Indonesia Vs Australia, Hidup Mati ke Semifinal Piala AFF Futsal 2019

Baca Juga: Media Asing Bicara Rekor Dunia Aries Susanti Rahayu: Juluki Spiderwoman sampai Bukan Manusia

Apalagi, rencananya Persib tak diberi jatah kuota penonton untuk mendukung mereka.

Sehingga dapat dipastikan, tim tamu akan mendapatkan tekanan yang lebih tanpa ada dukungan dari suporternya, Bobotoh.

Dilarangnya bobotoh masuk ke Stadion PTIK dengan alasan pertimbangan keamanan.


Editor : Metta Rahma Melati
Sumber : persib.co.id
REKOMENDASI HARI INI

Jadi Ini Alasan Sebenarnya Robert Lewandowski Gagal Pindah ke Man United di Masa Lalu

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X